Snapshot

UOB Indonesia bersama Telkomsel resmi meluncurkan kartu kredit

Country Manager Visa Indonesia, Vira Widiyasari, Consumer Banking Director UOB Indonesia, Cristina Teh Tan, Chief Marketing Officer Telkomsel Derrick Heng (kiri kekanan) melakukan seremonial peluncuran kartu kredit UOB Telkomsel.
Head of Cards and Payment UOB Indonesia, Herman Soesetyo wawancara dengan beberapa media pada peluncuran kartu kredit UOB Telkomsel.
Penampilan Bilal Indrajaya menutup acara peluncuran kartu kredit UOB Telkomsel.

Guna mengakomodir perubahan gaya hidup masyarakat yang semakin dinamis dan terhubung secara digital, UOB Indonesia bersama Telkomsel resmi meluncurkan kartu kredit co-branded untuk mendukung kebutuhan gaya hidup digital dan aspiratif nasabah yang terus berkembang.Kartu Kredit UOB Telkomsel menawarkan manfaat eksklusif seperti peningkatan tunjangan data, cashback pembelian online dan rewards untuk pengeluaran sehari-hari, menjadikan perbankan dan komunikasi lebih mudah dan menguntungkan. Jakarta 10 September 2024. * Zaenal Abdurrani

M Zulfikar

Recent Posts

Di Atas Industri! Laba Bank Kaltimtara Tumbuh 37,93 Persen di 2024 jadi Rp549,73 Miliar

Jakarta - Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Timur dan Kalimantan Utara (Bank Kaltimtara) mencatatkan pertumbuhan laba… Read More

10 hours ago

BSI Rayakan 4 Tahun Perjalanan dengan Santuni 4.444 Anak Yatim di Momentum Ramadhan

Jakarta – Bank Syariah Indonesia (BSI) menggelar acara santunan untuk 4.444 anak yatim di Jakarta… Read More

10 hours ago

Bos BEI Pede Pasar Modal Bisa Sumbang 61 Persen dari Target Investasi Rp14.000 T

Jakarta – Direktur Pengembangan PT Bursa Efek Indonesia (BEI) Jeffry Hendrik mengungkapkan, pasar modal di… Read More

10 hours ago

Duh, Neraca Perdagangan RI Februari 2025 Diramal Susut jadi USD1,85 Miliar

Jakarta- Kepala Ekonom Bank Mandiri Andry Asmoro memproyeksikan neraca perdagangan Indonesia pada Februari 2025 diperkirakan… Read More

11 hours ago

Menteri Rosan Patok Target Investasi Rp13.000 Triliun di 2029

Jakarta - Menteri Investasi dan Hilirisasi atau Kepala Badan Koordinator Penanaman Modal (BKPM) Rosan Roeslani mematok target investasi… Read More

11 hours ago

Bank Aladin Syariah Gandeng Aksesmu Sasar UMKM Sektor Ritel

Jakarta – Bank Aladin Syariah menjalin kemitraan strategis dengan Aksesmu, aplikasi belanja grosir untuk kebutuhan… Read More

12 hours ago