Snapshot

Undian Program Arisan Bank Index

Presiden Direktur Bank Index Gimin Sumalim (kanan) secara simbolis memberikan mock up kunci mobil kepada perwakilan pemenang undian Program Arisan Bank Index periode 11 September–31 Oktober 2019, yang diadakan di Jakarta, Rabu 18 Desember 2019. Program Arisan Bank Index ini merupakan bentuk apresiasi dari Bank Index terhadap nasabah yang selama ini menabung di Bank Index. Dengan adanya program ini, diharapkan memberikan pengalaman dalam menabung menjadi lebih menyenangkan, selain uang menjadi bertambah, juga berkesempatan mendapatkan berbagai macam hadiah baik secara langsung ataupun diundi. Dalam pengundian tersebut, diberikan hadiah berupa 1 unit mobil Honda HRV, 1 unit Honda Brio, 1 unit motor Yamaha N-Max, 1 unit motor Yamaha Mio, 3 unit Handphone Samsung S10e, 10 batang logam mulia 10 gram dan 10 batang logam mulia 5 gram.

erman subekti

Recent Posts

BSI Catat Pembiayaan UMKM Tembus Rp51,78 Triliun per November 2025

Poin Penting Pembiayaan UMKM BSI tembus Rp51,78 triliun hingga November 2025, dengan Rasio Pembiayaan Inklusif… Read More

2 hours ago

Diam-diam Ada Direksi Bank Mandiri Serok 155 Ribu Saham BMRI di Awal 2026

Poin Penting Direktur Operasional Bank Mandiri, Timothy Utama, membeli 155 ribu saham BMRI senilai Rp744… Read More

8 hours ago

Astra Mau Buyback Saham Lagi, Siapkan Dana Rp2 Triliun

Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More

8 hours ago

OJK Beberkan 8 Pelanggaran Dana Syariah Indonesia, Apa Saja?

Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More

9 hours ago

Dorong Inklusi Investasi Saham, OCBC Sekuritas dan Makmur Sepakati Kerja Sama Strategis

Poin Penting OCBC Sekuritas bermitra dengan Makmur untuk menghadirkan fitur investasi saham di platform Makmur… Read More

10 hours ago

Meluruskan Penegakan Hukum Tipikor di Sektor Perbankan yang Sering “Bengkok”

Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More

13 hours ago