Jakarta – PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (Tugu Insurance) kembali menerima penghargaan bergengsi dari Majalah Media Asuransi sebagai Insurance Market Leader 2019. Penghargaan Insurance Market Leader 2019 ini diberikan kepada perusahaan-perusahaan asuransi jiwa dan asuransi umum yang telah berhasil mencatatkan kinerja keuangan yang lebih besar dan dominan selama tahun 2018 dibandingkan para pesaingnya.(21/11).
Penghargaan yang diberikan oleh Ketua Umum Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) kepada Bapak Andy Samuel selaku Direktur Teknik Tugu Insurance disambut antusias pasalnya penghargaan kali ini dinilai berdasarkan pada kajian yang dilakukan oleh Lembaga Riset Media Asuransi (LRMA) kepada 73 perusahaan asuransi umum berdasarkan para premi langsung yang ditampilkan pada neraca publikasi tahun 2017-2018, dan sebagai hasilnya terdapat 15 perusahaan asuransi umum yang berhasil menempati posisi teratas pada riset ini dan dinobatkan menjadi market leaders.
Penghargaan yang diberikan kepada Tugu Insurance ini berdasarkan kajian yang dilakukan oleh Lembaga Riset Media Asuransi (LRMA), kepada 73 perusahaan asuransi umum berdasarkan premi langsung yang ditampilkan pada neraca publikasi selama tahun 2018, dan sebagai hasilnya terdapat 15 perusahaan asuransi umum yang berhasil menempati posisi teratas pada riset ini dan dinobatkan menjadi market leaders.
Dengan pencapaian ini, diharapkan Tugu Insurance kedepannya dapat terus berupaya untuk menjadi lebih baik sehingga masing-masing lini bisnis diharapkan mampu menciptakan pertumbuhan yang berkesinambungan dan saling mendukung serta berupaya untuk terus memberikan pelayanan terbaik bagi para stakeholders.
Jakarta – PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel pada hari ini (22/11)… Read More
Jakarta - Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal III 2024 mencatatkan surplus sebesar USD5,9 miliar, di… Read More
Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More
Pengunjung melintas didepan layar yang ada dalam ajang gelaran Garuda Indonesia Travel Festival (GATF) 2024… Read More
Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More
Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatat perubahan tren transaksi pembayaran pada Oktober 2024. Penggunaan kartu ATM/Debit menyusut sebesar 11,4… Read More