Keuangan

Tugu Insurance Kasih Diskon 15% Asuransi T-Ride dan T-Drive

Jakarta – Memasuki bulan Oktober, Tugu Insurance memberikan penawaran menarik bagi nasabahnya. Penawaran tersebut adalah diskon sebesar 15% untuk pembelian produk asuransi T-Ride dan T-Drive. Dengan promo ini, anda bisa mendapatkan perlindungan kendaraan terbaik dengan harga yang menarik.

Untuk mengikutinya, nasabah hanya perlu memasukkan kode voucher OKTODRIVE15 untuk mobil dan OKTORIDE15 untuk motor saat pembelian asuransi. Promo ini berlaku bagi 100 pembeli pertama sampai dengan 31 Oktober 2020. Ingat, 1 akun hanya bisa menggunakan 1 kali kode voucher.

Klaim asuransinya pun mudah dan praktis. Anda dapat melakukan klaim asuransi kendaraan melalui berbagai channel di bawah ini:

  1. Klaim melalui aplikasi t-drive, cukup #DiRumahAja dan laporan klaim anda pasti beres
  2. Klaim melalui Call TIA, cukup dengan Whatsapp ke 0811 97 900 100 atau telepon ke 1500458
  3. Klaim online dengan mengakses & isi formulir online di website www.tugu.com atau bisa melalui TIA Web Chat
  4. Klaim langsung dengan mengunjungi kantor cabang dan t-shop yang ada di kota anda

Jadi, tunggu apa lagi? Segera manfaatkan promo menarik dan miliki asuransi kendaraan dari Tugu Insurance. (*) Evan Yulian Philaret

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

NPI Kuartal III 2024 Surplus, Airlangga: Sinyal Stabilitas Ketahanan Eksternal Terjaga

Jakarta - Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal III 2024 mencatatkan surplus sebesar USD5,9 miliar, di… Read More

2 mins ago

Peluncuran Reksa Dana Indeks ESGQ45 IDX KEHATI

Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More

2 hours ago

Pacu Bisnis, Bank Mandiri Bidik Transaksi di Ajang GATF 2024

Pengunjung melintas didepan layar yang ada dalam ajang gelaran Garuda Indonesia Travel Festival (GATF) 2024… Read More

2 hours ago

Eastspring Investments Gandeng DBS Indonesia Terbitkan Reksa Dana Berbasis ESG

Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More

3 hours ago

Transaksi Kartu ATM Makin Menyusut, Masyarakat Lebih Pilih QRIS

Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatat perubahan tren transaksi pembayaran pada Oktober 2024. Penggunaan kartu ATM/Debit menyusut sebesar 11,4… Read More

4 hours ago

BTN Raih Sertifikat Predikat Platinum Green Building

Suasana saat penyerahan sertifikat Predikat Platinum Green Building dari Green Building Council Indonesia (GBCI) Jakarta.… Read More

4 hours ago