Keuangan

Top, Indonesia Urutan Ke-7 Pengguna Crypto Terbesar Dunia

Jakarta – CEO Triv Indonesia, Gabriel Rey mengatakan, berdasarkan data yang dimilikinya, indonesia saat ini berada diurutan ke-tujuh dalam rangking sesuai demgan jumlah pengguna crypto terbesar di dunia.

“Adopsi cryptocurrency berkembang di seluruh dunia, termasuk Indonesia. Pada 2021, tingkat kepemilikan crypto global rata-rata 3,9% dengan lebih dari 300 juta pengguna crypto di seluruh dunia dan lebih dari 18.000 bisnis sudah menerima pembayaran cryptocurrency,” kata Gabriel Rey, secara virtual, Kamis, 24 Februari 2022.

Lebih lanjut ia menambahkan, bahwa tahun lalu bukanlah tahun pelarian bagi crypto dalam hal pengembalian, tetapi juga kematangan infrastruktur yang berkembang dan dekorelasi industri serta koin crypto individu.

“Infrastruktur crypto telat berkembang secara signifikan. Akibatnya banyak harga cryptocurrency lebih ditentukan oleh nilai dan fungsionalitas protokol dan aplikasi mereka daripada kolerasinya dengan bitcoin,” ucapnya. (*) Ayu Utami

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Peluncuran Reksa Dana Indeks ESGQ45 IDX KEHATI

Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More

49 mins ago

Pacu Bisnis, Bank Mandiri Bidik Transaksi di Ajang GATF 2024

Pengunjung melintas didepan layar yang ada dalam ajang gelaran Garuda Indonesia Travel Festival (GATF) 2024… Read More

54 mins ago

Eastspring Investments Gandeng DBS Indonesia Terbitkan Reksa Dana Berbasis ESG

Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More

2 hours ago

Transaksi Kartu ATM Makin Menyusut, Masyarakat Lebih Pilih QRIS

Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatat perubahan tren transaksi pembayaran pada Oktober 2024. Penggunaan kartu ATM/Debit menyusut sebesar 11,4… Read More

3 hours ago

BTN Raih Sertifikat Predikat Platinum Green Building

Suasana saat penyerahan sertifikat Predikat Platinum Green Building dari Green Building Council Indonesia (GBCI) Jakarta.… Read More

3 hours ago

BI Catat DPK Tumbuh 6 Persen per Oktober 2024, Ditopang Korporasi

Jakarta – Bank Indonesia (BI) melaporkan penghimpunan Dana Pihak Ketiga (DPK) pada Oktober 2024 mencapai Rp8.460,6 triliun,… Read More

3 hours ago