News Update

Tips Memakai dan Membuang Masker dengan Benar

Memakai masker sangat penting. Selain untuk melindungi diri sendiri, memakai masker juga melindungi orang lain. Sehingga, dimasa pandemi Covid19 ini memakai masker sangat penting, khususnya jika keluar rumah.

Untuk melindungi diri sendiri, masker dapat mencegah masuknya droplet yang
keluar saat kita batuk/bersin/berbicara
sehingga kita tidak tertular.

Namun untuk hasil yang maksimal dalam menggunakan masker, berikut cara memakai dan membuang masker dengan benar:

Untuk memakai masker yang benar

1 Bersihkan tangan pakai sabun atau hand sanitizer

2 Ingat pastikan bagian berwarna selalu di depan

3 Jangan menyentuh bagian depan dan dalam masker saat memakainya

4 Pastikan masker menutupi bagian hidung, mulut dan dagu secara rapat

5 Ganti jika masker lembab atau basah. Pemakaian masker maksimal 4 jam

Untuk membuang masker yang benar

1 Bersihkan tangan pakai sabun atau hand sanitizer

2 Lepaskan masker dari belakang

3 Jangan memegang bagian depan masker

4 Gunting dan buang masker sekali pakai setelah digunakan. (*)

Dwitya Putra

Recent Posts

Kolaborasi Orderkuota dan Nobu Bank Hadirkan Rekening Digital Madera

Jakarta - Orderkuota berkolaborasi dengan Nobu meluncurkan Madera, sebuah rekening digital serba bisa. Peluncuran Madera… Read More

10 hours ago

Lawatan Perdana Prabowo, Menkomdigi Meutya Hafid: RI Siap Berperan di Kancah Global

Jakarta - Presiden RI Prabowo Subianto memulai lawatan kenegaraan perdana ke sejumlah negara, antara lain… Read More

10 hours ago

Usai 5 Bulan Uji Coba, Program Makan Bergizi Gratis GoTo Group Hadir di 13 Kota

Jakarta - PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GoTo) mendukung program pemerintah dalam menyediakan makanan bergizi… Read More

14 hours ago

Siap-siap! Menkop Budi Arie bakal Bikin Anggota Koperasi Melonjak Drastis

Jakarta – Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi berkomitmen penuh untuk mendongkrak rasio kepesertaan masyarakat… Read More

15 hours ago

Penerimaan Pajak Capai Rp1.517,53 T, Tembus 76 Persen Target APBN per Oktober 2024

Jakarta - Kementerian Keuangan (Kemenkeu) RI mencatat penerimaan pajak hingga Oktober 2024 mencapai Rp1.517,53 triliun,… Read More

16 hours ago

Presiden Prabowo Memulai Lawatan Luar Negeri, Ini Negara-negara Tujuannya

Jakarta - Presiden RI Prabowo Subianto memulai kunjungan kerja luar negeri perdananya, dengan mengunjungi sejumlah negara… Read More

16 hours ago