News Update

Tips Aman Merayakan Natal Bersama Keluarga di Rumah

Momen Natal sangat ditunggu-tunggu bagi umat kristiani. Khususnya Natal tahun ini. Meski Natal tahun ini sangat berbeda dengan tahun-tahun sebelumnya, karena ada pandemi covid-19. Namun hal tersebut tidak menghalangi kebahagiaan umat kristiani dalam merayakan Natal tahun ini.

Banyak hal yang bisa dilakukan untuk merayakan Natal tahun ini, meski harus di rumah saja.

Berikut tiga hal yang bisa dilakukan mengisi perayaan Natal di rumah dengan aman.

1 Menonton film dan bernyanyi bersama keluarga

Menonton film dan bernyayi bersama keluarga di hari Natal menjadi salah satu momen yang cukup mengasikan dan aman, meski tidak bisa bepergian atau berbelanja seperti biasa. Hal ini juga bisa dijadikan momen menjaga kedekatan satu sama lain untuk mengisi hari Natal yang tentunya dihiasi kebahagiaan dengan berbagi kado

2 Menghias pohon Natal bersama

Pohon natal merupakan sesuatu yang identik dengan perayaan natal. Adanya pohon natal membuat suasana Natal menjadi lebih baik. Menghias pohon natal bersama keluarga, dapat membuat perayaan natal menjadi lebih bermakna dan sangat berbeda.

3 Lakukan video call dengan keluarga atau teman

Cara paling aman untuk merayakan Natal bersama keluarga dan kerabat adalah secara online, baik melalui Zoom, WhatsApp, Skype atau aplikasi panggilan video lannya. Cara ini membantu menghindari kerumunan dan kontak fisik yang bisa menularkan virus corona. (*)

Dwitya Putra

Recent Posts

BSI Kucurkan Bantuan Rp590 Juta untuk Pesantren dan Anak Yatim di Sumbar

Jakarta - PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) menyalurkan bantuan Corporate Social Responsibility (CSR) berupa… Read More

10 hours ago

Kinerja APBN Januari 2025 Tertekan, Komisi XI Bilang Begini

Jakarta - Kementerian Keuangan akhirnya mengumumkan kinerja APBN hingga Februari 2025. Biasanya, laporan kinerja APBN… Read More

12 hours ago

Antisipasi Lonjakan Pemudik, KCIC Perpanjang Penjualan Tiket Whoosh

Jakarta - Untuk memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam merencanakan perjalanan selama libur Lebaran, PT Kereta… Read More

13 hours ago

Aliran Modal Asing Rp10,15 T Kabur dari RI Selama Sepekan, BI Cermati Pasar Keuangan

Jakarta – Bank Indonesia (BI) mencatat bahwa pada awal Maret 2025, aliran modal asing keluar… Read More

16 hours ago

Cek! Begini Gerak Saham Indeks INFOBANK15 Selama Sepekan

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan Jumat lalu (14/3) kembali ditutup merosot… Read More

17 hours ago

Berikut 5 Saham Penyebab IHSG Loyo dalam Sepekan

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada pekan 10-14 Maret 2025 mengalami penurunan sebesar… Read More

18 hours ago