News Update

Tidak Direstui OJK, Calon Pembeli Muamalat Cari “Kendaraan” Lain

Jakarta – Batalnya akuisisi Bank Muamalat oleh PT Minna Padi Investama Sekuritas Tbk (PADI) menjadi perbincangan banyak pihak.

Karena teka-teki tidak adanya restu Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akan hal itu masih belum diketahui. Apakah belum memenuhi syarat atau ada yang lain.

Sumber Infobank yang tidak mau disebut namanya mengatakan ada investor lain yang akan membeli Muamalat. Salah satunya adalah orang-orang di belakang PADI yang akan pake kendaraan lain setelah tidak memenuhi syarat menurut OJK.

Baca juga: Pengamat: Muamalat Dibuang Sayang, Dipelihara Malang

“Salah satunya adalah orang-orang dibelakang Mina Padi,” kata Sumber Infobank, Kamis, 8 Febuari 2018.

Pengamat perbankan, Viraguna Bagoes Oka yang pernah menjabat sebagai regulator di BI, mengatakan kalau calon investor sudah melakukan due diligent dan tahu harus invest lebih dari Rp2-3 triliun, pasti calon investor akan minta berbagai liniencies (keringanan dan fasilitas) sehingga disebutkanlah terganjal restu OJK.

Ada indikasi calon investor hanya window shopping saja sambil coba-coba peruntungan dapat discount besar dan keringanan terentu.

Mereka akan nunggu sampai OJK kepepet/ tidak ada pilihan karena banknya terlanjur dirusak oleh manajemen lama.

“Sebab kalau pake prinsip business to business principle dengan kondisi Bank Muamalat seperti itu kan lebih baik mendirikan bank baru saja,” jelasnya. (*)

Dwitya Putra

Recent Posts

Per September 2024, Home Credit Membantu Distribusi Produk Asuransi ke 13 Juta Nasabah

Jakarta - Perusahaan pembiayaan PT Home Credit Indonesia (Home Credit) terus berupaya meningkatkan inklusi keuangan… Read More

1 hour ago

Berkat Hilirisasi Nikel, Ekonomi Desa Sekitar Pulau Obin Tumbuh 2 Kali Lipat

Jakarta - Hilirisasi nikel di Pulau Obi, Maluku Utara membuat ekonomi desa sekitar tumbuh dua… Read More

2 hours ago

Menkop Budi Arie Dukung Inkud Pererat Kerja Sama dengan Cina-Malaysia di Pertanian

Jakarta - Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi mendukung langkah Induk Koperasi Unit Desa (Inkud)… Read More

2 hours ago

Ajak Nasabah Sehat Sambil Cuan, BCA Gelar Runvestasi

Jakarta - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) untuk pertama kalinya menggelar kompetisi Runvestasi pada… Read More

3 hours ago

IHSG Ambles hingga Tembus Level 7.200, Ini Tanggapan BEI

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) memberi tanggapan terkait penutupan Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

3 hours ago

BEI Gelar CMSE 2024, Perluas Edukasi Pasar Modal ke Masyarakat

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) bersama Self-Regulatory Organization (SRO), dengan dukungan dari Otoritas… Read More

4 hours ago