News Update

Tan Sri Megat Mundur dari Maybank Indonesia

Tan Sri Megat mengaku meninggalkan Bank dengan bangga karena telah memiliki kapabilitas yang kuat untuk mencapai visinya, dan Ia pun mengucapkan terima kasih kepada rekan-rekan Komisaris, serta pihak Manajemen dan Staf atas dukungannya yang luar biasa dan komitmen untuk memperkuat reputasi dan brand Maybank, serta mempertahankan posisi  sebagai salah satu pemain utama di industri perbankan Indonesia.

Baca juga: Laba Maybank Indonesia Tumbuh 71% di 2016

Dalam mengungkapkan penghargaannya kepada Tan Sri Megat Zaharuddin, Presiden Direktur Maybank Indonesia, Taswin Zakaria mengatakan pihak Dewan Komisaris dan Manajemen sangat berterima kasih kepada Tan Sri Megat atas kepemimpinannya yang kuat di Maybank, terutama selama tujuh tahun terakhir.

Beliau kata Taswin adalah seorang pemimpin yang selalu memberikan inspirasi dan senantiasa memacu tim untuk mencapai kinerja yang lebih tinggi lagi. “Tan Sri Megat telah berhasil memberikan arahan kepada Maybank Group dalam melewati beberapa situasi ekonomi yang sangat menantang,” Puji Taswin. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2 3

Dwitya Putra

Recent Posts

Wamenkop Ferry: Koperasi Susu Boyolali Harus jadi Pelaku Industri Pengolahan

Jakarta - Wakil Menteri Koperasi (Wamenkop) Ferry Juliantono turun tangan mengatasi kisruh yang membelit Koperasi Produksi Susu… Read More

4 hours ago

Finalisasi KUB dengan Bank Jatim, Bank Banten Optimis Segera Teken Shareholder Agreement

Serang - PT Bank Pembangunan Daerah Banten Tbk (Bank Banten) menyakini proses kelompok usaha bank… Read More

4 hours ago

MUFG Bank Cabang Jakarta Raih Laba Rp5,88 Triliun di September 2024, Tumbuh 22,74 Persen

Jakarta – MUFG Bank Cabang Jakarta, berhasil mencatatkan kinerja positif pada kuartal III 2024. Berdasarkan… Read More

4 hours ago

IHSG Sesi I Kembali Ditutup Anjlok 1 Persen Lebih ke Level 7.136

Jakarta - Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I, hari ini, 15 November… Read More

5 hours ago

BPS Laporkan Impor Susu RI Naik 7,07 Persen per Oktober 2024

Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat volume impor susu Indonesia pada periode Januari-Oktober 2024 sebesar 257,30… Read More

6 hours ago

Laba BCA Digital Terbang 532,7 Persen per September 2024, Ini Pendorongnya

Jakarta - PT Bank Digital BCA (BCA Digital) berhasil mencatatkan kinerja keuangan impresif pada kuartal… Read More

6 hours ago