Snapshot

Tambah Jaringan PRUMedical Network

Presiden Direktur Prudential Indonesia, Jens Reisch (kedua kiri) berfoto bersama Chief Executive Officer Parkway Hospitals Singapore, Phua Tien Beng (kedua kanan) dan Chief Marketing Officer Parkway Hospitals Singapore Jeffrey Law (kanan) serta Chief Operations Officer Prudential Indonesia dr. Dian Budiani (kiri) seusai meresmikan kerja sama PRUmedical network dengan Parkway Hospitals Singapore di Jakarta, Rabu 23 Januari 2019. Melalui langkah inovatif ini, nasabah Prudential Indonesia dapat menikmati fasilitas eksklusif antara lain jaminan ketersediaan kamar rawat inap, tidak ada excess untuk room and board, layanan kemudahan proses administrasi hingga fasilitas penunjang kenyamanan untuk pasien & keluarga yang menemani di jaringan rumah sakit preferred Parkway Hospitals Singapore, antara lain Mount Elizabeth Orchard Hospital, Mount Elizabeth Novena Hospital, Gleneagles Hospital dan Parkway East Hospital.(*)

Baca juga: Prudential Indonesia Perluas Layanan PRUmedical Network ke Singapura

erman subekti

Recent Posts

Meluruskan Penegakan Hukum Tipikor di Sektor Perbankan yang Sering “Bengkok”

Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More

34 mins ago

Prospek Saham 2026 Positif, Mirae Asset Proyeksikan IHSG 10.500

Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More

9 hours ago

Pembiayaan Emas Bank Muamalat melonjak 33 kali lipat

PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More

10 hours ago

Rosan Mau Geber Hilirisasi Kelapa Sawit dan Bauksit di 2026

Poin Penting Realisasi investasi hilirisasi 2025 mencapai Rp584,1 triliun, tumbuh 43,3 persen yoy dan menyumbang… Read More

10 hours ago

Avrist General Insurance Resmikan Kantor Baru, Bidik Pertumbuhan Dua Digit 2026

Poin Penting Avrist pindah kantor pusat ke Wisma 46 untuk mendukung pertumbuhan bisnis. Target pertumbuhan… Read More

11 hours ago

Dana Pemerintah di Himbara Minim Dampak, Ekonom Beberkan Penyebabnya

Poin Penting Penempatan dana Rp276 triliun di bank pelat merah dinilai tidak signifikan mendorong perekonomian,… Read More

12 hours ago