Snapshot

Talkshow Solusi Punya Rumah di Masa Pandemi

Director of Payment, Fintech and Virtual Products Bukalapak Victor Lesmana, Influencer Anya Geraldine, EVP Consumer Loans Bank Mandiri Ignatius Susatyo Wijoyo, dan Presenter Indra Herlambang (kiri ke kanan) sedang berbincang sebelum sebuah talkshow virtual di Jakarta, Kamis 1 Oktober 2020. Talkshow bertema Solusi Punya Rumah di Masa Pandemi ini digelar sebagai bentuk insiatif Bank Mandiri dan Bukalapak untuk menawarkan kemudahan kepada masyarakat dengan memanfaatkan fitur Bukarumah di aplikasi e commerce tersebut. Selain bunga ringan mulai dari 4.59%, pembelian rumah melalui Bukarumah juga menawarkan pilihan suku bunga dengan periode fixed rate panjang sampai 10 tahun, DP ringan mulai dari 5%, hingga cashback Rp 1 Juta saat KPR cair.

erman subekti

Recent Posts

Prospek Saham 2026 Positif, Mirae Asset Proyeksikan IHSG 10.500

Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More

2 hours ago

Pembiayaan Emas Bank Muamalat melonjak 33 kali lipat

PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More

3 hours ago

Rosan Mau Geber Hilirisasi Kelapa Sawit dan Bauksit di 2026

Poin Penting Realisasi investasi hilirisasi 2025 mencapai Rp584,1 triliun, tumbuh 43,3 persen yoy dan menyumbang… Read More

3 hours ago

Avrist General Insurance Resmikan Kantor Baru, Bidik Pertumbuhan Dua Digit 2026

Poin Penting Avrist pindah kantor pusat ke Wisma 46 untuk mendukung pertumbuhan bisnis. Target pertumbuhan… Read More

4 hours ago

Dana Pemerintah di Himbara Minim Dampak, Ekonom Beberkan Penyebabnya

Poin Penting Penempatan dana Rp276 triliun di bank pelat merah dinilai tidak signifikan mendorong perekonomian,… Read More

5 hours ago

Gita Wirjawan: Danantara Bakal Jadi Magnet WEF 2026

Poin Penting Gita Wirjawan menilai kehadiran BPI Danantara di WEF 2026 berpotensi menjadi magnet utama… Read More

6 hours ago