Selain menyediakan sejumlah pilihan program wakaf, CIMB Niaga Syariah juga memberikan penawaran menarik melalui Tabungan iB Mapan Wakaf. Salah satunya adalah skema hadiah wakaf di muka hingga sebesar Rp150 juta dan setoran rutin bulanan minimal Rp100 ribu.
(Baca juga: Masuk BUKU IV, CIMB Niaga Optimis Lebih Kompetitif)
Sementara itu, pada Tabungan Haji, nasabah perorangan bisa mengakses iB Pahala Haji hanya dengan setoran awal Rp100 ribu. Tujuan penggunaan dananya untuk setoran pendaftaran maupun pelunasan haji yang sudah terhubung dengan sistem komputerisasi haji terpadu (Siskohat) di Kementerian Agama.
Selain itu, nasabah juga bisa membuka iB Rencana Haji yang merupakan tabungan berjangka untuk pendaftaran maupun pelunasan haji dengan sistem autodebet setoran rutin bulanan. CIMB Niaga Syariah juga menyasar produk-produk pembiayaan untuk mengantisipasi kebutuhan nasabah yang semakin berkembang. (Bersambung ke halaman berikutnya)
Jakarta - Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) menjajaki penguatan permodalan PT Bank Pembangunan Daerah… Read More
Jakarta - Asosiasi Fintech Syariah Indonesia (AFSI) sebagai salah satu pemain keuangan syariah, terus bergerak… Read More
Jakarta - PT Media Nusantara Citra Tbk (MNCN) melaporkan kinerja pendapatan untuk sembilan bulan pertama… Read More
Jakarta - Penasihat Khusus Bidang Ekonomi Presiden Bambang Brodjonegoro menyatakan transisi energi berpotensi dapat menarik investasi… Read More
Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan pertumbuhan ekonomi RI di kuartal III… Read More
Jakarta - Penasihat Khusus Presiden Bidang Ekonomi Bambang Brodjonegoro mengungkapkan belum mengetahui rencana kenaikan Pajak… Read More