Netizen 62

Surat Tanggapan Traveloka Soal Produk Gift Voucher

Traveloka menanggapi surat terbuka yang Ibu Natalia Tewuh tunjukan kepada Traveloka di laman mediakonsumen pada 4 Juli 2023 dalam laporan konsumen yang berjudul: Hati-Hati Membeli Produk Gift Voucher dari Traveloka

Maka, dapat kami sampaikan bahwa Traveloka telah memeriksa status Traveloka Gift Voucher dari Ibu Natalia dan menghubungi Ibu Natalia melalui surat elektronik (email) dalam memberikan konfirmasi status terkini, serta solusi terbaik terkait situasi yang Ibu Natalia alami.

Memberikan kemudahan dan kenyamanan kepada para pengguna merupakan fokus utama kami. Maka dari itu, kritik dan saran yang disampaikan kepada Traveloka, akan kami jadikan informasi berharga untuk terus meningkatkan layanan dan produk Traveloka di kemudian hari.

Demikian pernyataan resmi ini kami sampaikan. Atas perhatiannya, kami ucapkan terima kasih.

Hormat kami,

Tim Customer Care Traveloka
Traveloka Campus (d/h Green Office Park 1) North Tower
Jalan Grand Boulevard BSD Green Office Park
Kab. Tangerang, Banten, Indonesia

Muhamad Ibrahim

Recent Posts

Duh! Marak Anak Muda Nunggak Paylater hingga Sulit Akses KPR dan Dapat Kerja, Ini Pesan OJK

Balikpapan - Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi dan Perlindungan Konsumen Otoritas Jasa… Read More

2 hours ago

Bibit Edukasi Publik Soal Pasar Modal Lewat Art Jakarta 2024

Jakarta - PT Bibit Tumbuh Bersama (Bibit.id) ikut berpartisipasi dalam Art Jakarta 2024 yang diadakan… Read More

15 hours ago

Jadi Official Banking, Bank Saqu Hadirkan Beragam Hiburan dengan Edukasi Keuangan di Synchronize Festival 2024

Jakarta - Bank Saqu, layanan perbankan digital dari PT Bank Jasa Jakarta menegaskan komitmen untuk… Read More

15 hours ago

Prudential Syariah Luncurkan PRUCritical Amanah, Intip Tiga Manfaat Utamanya

Jakarta – PT Prudential Sharia Life Assurance (Prudential Syariah) meluncurkan produk teranyar yakni PRUCritical Amanah. Asuransi… Read More

16 hours ago

Portal Aksesi OECD Jadi Fondasi untuk Penerapan Birokrasi Berstandar Internasional

Jakarta - Pemerintah mempercepat upaya Indonesia menjadi anggota penuh Organisation for Economic Co-operation and Development… Read More

18 hours ago

8 Perusahaan Asuransi Berada dalam Pengawasan Khusus OJK

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan hingga akhir September 2024 masih terdapat delapan perusahaan… Read More

19 hours ago