Direktur Utama Mandiri Inhealth Iwan Pasila (kanan), Direktur Utama Bethsaida Hospitals dr Bina Ratna Kusuma Fitri (tengah) dan Kepala Kantor Operasional Mandiri Inhealth Jakarta Tunggul Yogi Hernowo mencoba mendaftarkan peserta dengan metode tapping menggunakan kartu identitas karyawan di Konter peserta Mandiri Inhealth yang disediakan Bethsaida Hospitals, Serpong, Tangerang, Selasa (5/12). Sekitar 300 orang peserta Mandiri Inhealth rata-rata perbulannya mengakses pengobatan rawat jalan di Bethsaida Hospitals. Ini merupakan konter ke-16 hasil sinergi Mandiri Inhealth dengan Rumah Sakit Rekanan yang tersebar di area Jabodetabek dan di beberapa kota besar di Indonesia. (*)
Jakarta - PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GoTo) mendukung program pemerintah dalam menyediakan makanan bergizi… Read More
Jakarta – Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi berkomitmen penuh untuk mendongkrak rasio kepesertaan masyarakat… Read More
Jakarta - Presiden RI Prabowo Subianto memulai kunjungan kerja luar negeri perdananya, dengan mengunjungi sejumlah negara… Read More
Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini, 8 November 2024, ditutup menguat di… Read More
Jakarta - Kementerian Keuangan (Kemenkeu) RI menyoroti pengaruh kemenangan Donald Trump sebagai Presiden Amerika Serikat… Read More
Jakarta - Erick Thohir kembali menduduki kursi Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) di Kabinet… Read More