Jakarta – Sinar Mas Land kembali mendulang prestasi. Kali ini Sinar Mas Land menyabet penghargaan Indonesia Most Admired Companies Award 2016 untuk kategori Best Service Image for Property. Penghargaan diberikan di Jakarta pada 19 Mei 2016 lalu.
Dalam penghargaan ini, Sinar Mas Land terpilih menjadi salah satu perusahaan dengan awareness tertinggi dan image terbaik berdasarkan persepsi responden sebagai perusahaan yang diidam-idamkan. Selain Sinar Mas Land, perusahaan lain yang meraih penghargaan serupa adalah Bank Indonesia, PT Astra Graphia Tbk., dan Paramount Land.
Penghargaan Indonesia Most Admired Companies Award 2016 ini menambah panjang prestasi Sinar Mas Land di Kuartal kedua 2016. Pada April lalu, Sinar Mas Land berhasil meraih Asia Pacific Property Awards 2016. Sinar Mas Land juga dinobatkan sebagai salah satu perusahaan paling kreatif pada 2016, yakni Indonesia Most Creative Companies 2016 dalam ajang OCI Indonesia Award 2016. (*)
Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More
Pengunjung melintas didepan layar yang ada dalam ajang gelaran Garuda Indonesia Travel Festival (GATF) 2024… Read More
Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More
Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatat perubahan tren transaksi pembayaran pada Oktober 2024. Penggunaan kartu ATM/Debit menyusut sebesar 11,4… Read More
Suasana saat penyerahan sertifikat Predikat Platinum Green Building dari Green Building Council Indonesia (GBCI) Jakarta.… Read More
Jakarta – Bank Indonesia (BI) melaporkan penghimpunan Dana Pihak Ketiga (DPK) pada Oktober 2024 mencapai Rp8.460,6 triliun,… Read More