Headline

Sigit, Zulkifli dan Wimboh Calon Ketua OJK

Jakarta–Persaingan kursi ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (DK OJK) terlihat kian sengit, karena diisi oleh dua nama kuat yang berasal dari industri perbankan melawan salah satu nama jebolan Bank Indonesia.

Ketiga nama tersebut adalah Sigit Pramono, Wimboh Santoso dan Zulkifli Zaini. Ketiga calon itu tentu sudah banyak dikenal kalangan industri keuangan.

Panitia Seleksi Pemilihan Calon Anggota Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (DK OJK), yang diketuai Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengumumkan tiga nama calon Ketua DK OJK yang baru, yakni Sigit Pramono, Wimboh Santoso dan Zulkifli Zaini.

Menurut Sri Mulyani, tiga nama tersebut beserta dengan 18 nama calon lain lolos seleksi tahap empat dan akan diserahkan ke Presiden Jowo Widodo, untuk kemudian disaring kembali menjadi 14 nama calon.

“Tahap keempat kita seleksi wawancara secara panel. Menyangkut visi dan misi dan hal-hal yang akan dilakukan di masa yang akan datang. Selain itu juga kita lihat rekam jejak, kemampuan kepemimpinan dan paling penting kami menggali integritasnya,” kata Sri Mulyani di Jakarta, Senin, 13 Maret 2017.  (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2 3 4

Dwitya Putra

Recent Posts

Pakar Apresiasi Peran Pertamina Capai Target Lifting Minyak APBN 2025

Poin Penting Produksi minyak Pertamina berhasil mencapai target APBN 2025 sebesar 605.000 barel per hari.… Read More

22 mins ago

Properti RI Berpeluang Booming Lagi pada 2026, Apa Penyebabnya?

Poin Penting Pertumbuhan ekonomi 2026 diproyeksikan naik hingga 5,5%, menjadi momentum kebangkitan sektor properti. Dengan… Read More

44 mins ago

AI Masuk Fase Baru pada 2026, Fondasi Data Jadi Penentu Utama

Poin Penting Fondasi data kuat krusial agar AI berdampak dan patuh regulasi. Standarisasi platform dan… Read More

3 hours ago

Pemerintah Diskon 50 Persen Iuran JKK dan JKM Pekerja BPU Transportasi

Poin Penting Diskon iuran 50 persen JKK–JKM diberikan pemerintah bagi pekerja BPU sektor transportasi (ojol,… Read More

4 hours ago

Dukung Program Pemerintah, KADIN Buka 1.000 Dapur MBG

Poin Penting KADIN membuka 1.000 dapur Makan Bergizi Gratis (MBG) sesuai standar SPPG sebagai dukungan… Read More

4 hours ago

Menko Airlangga Ungkap Arah BBM B50, Ini Jadwal Implementasinya

Poin Penting Pemerintah masih menggunakan BBM B40 pada 2026, sesuai arahan Presiden Prabowo, sambil melanjutkan… Read More

4 hours ago