Info Anda

Shakti Hotel Jakarta Gelar Grand Opening

Hotel ini terdiri dari 30 kamar hotel deluxe, 16 kamar hotel executive, dan 70 pods/capsule room, Shakti Hotel memberikan layanan berupa restoran, ATM Center, wifi, dan keamanan 24 jam dengan CCTV.

Menurut Tommy, Shakti Hotel merupakan pilihan cerdas bagi para pebisnis maupun petualang yang mencari akomodasi dengan harga terjangkau dan pelayanan yang terbaik. “Kamar-kamar eksekutif dan deluxe dilengkapi dengan TV Cable dan Wifi memanjakan waktu Anda selama menginap di Shakti Hotel,” tuturnya.

Salah satu yang menjadi daya tarik atau ciri khas hotel ini adalah keberadaan Pods/Capsule Room, yang terdiri dari susunan tempat tidur berbentuk capsule dengan fasilitas lengkap yang cocok bagi para petualang ataupun pebisnis yang ingin merasakan sensasi yang berbeda dari kamar hotel pada umumnya. Untuk mempermudah tamu yang akan berkunjung dapat membuka website Shakti hotel di shaktihotels.com untuk melakukan proses room booking.

Shakti Hotel juga dilengkapi dengan restoran yaitu, Olifant Resto, yang menyediakan asian and western food. Dalam acara grand opening ini, Olifant Resto juga membuka promo menarik untuk bukber di bulan ramadhan ini hingga cashback 25 persen dengan transaksi minimal Rp50,000. (*)

Page: 1 2

Paulus Yoga

Recent Posts

Konsumsi Meningkat, Rata-Rata Orang Indonesia Habiskan Rp12,3 Juta di 2024

Jakarta – Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan pengeluaran riil rata-rata per kapita masyarakat Indonesia sebesar Rp12,34 juta… Read More

6 hours ago

Laba Bank DBS Indonesia Turun 11,49 Persen jadi Rp1,29 Triliun di Triwulan III 2024

Jakarta - Bank DBS Indonesia mencatatkan penurunan laba di September 2024 (triwulan III 2024). Laba… Read More

6 hours ago

Resmi Diberhentikan dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Saya Terima dengan Profesional

Jakarta - Melalui Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) pada Jumat, 15 November 2024,… Read More

7 hours ago

Netzme Luncurkan Sentra QRIS UMKM, Bantu Pelaku Usaha Kembangkan Bisnis

Jakarta — Bank Indonesia (BI) dan Asosiasi Sistem Pembayaran Indonesia (ASPI) mencatat, penggunaan QRIS di Jawa Tengah… Read More

7 hours ago

IHSG Ditutup Bertahan di Zona Merah 0,74 Persen ke Level 7.161

Jakarta – Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada hari ini, 15 November 2024, masih ditutup… Read More

7 hours ago

Naik 4 Persen, Prudential Indonesia Bayar Klaim Rp13,6 Triliun per Kuartal III-2024

Jakarta - PT Prudential Life Assurance atau Prudential Indonesia mencatat kinerja positif sepanjang kuartal III-2024.… Read More

9 hours ago