Categories: Moneter dan Fiskal

Sentimen Positif Berlanjut, Rupiah Terapresiasi

Jakarta–Setelah akhir pekan kemarin laju Rupiah mampu menghindari potensi depresiasi lanjutan, pergerakan nilai tukar Rupiah terhadap Dolar AS pada perdagangan hari ini diperkirakan (7/12) akan melanjutkan tren apresiasi sejalan dengan cukup besarnya sentimen positif di pasar.

“Laju Rupiah mampu mengesampingkan adanya anggapan pelemahan di akhir pekan, sehingga laju Rupiah cenderung berada di zona hijau,” ujat Analis PT NH Korindo Securities Indonesia, Reza Priyambada dalam risetnya di Jakarta, Senin, 7 Desember 2015.

Dia menilai, jika tren positif tersebut dapat berlanjut, maka rupiah kemungkinan besar dapat kembali melanjutkan penguatan. “Tetapi tetap mencermati sentimen yang ada dan mewaspadai jika pelemahan mulai kembali muncul. Laju rupiah di atas tipis target support Rp13.835,” tukasnya.

Lebih lanjut Reza mengungkapkan, kombinasi antara pernyataan Janet Yellen yang mengindikaskan kenaikan suku bunga AS (Fed Fund rate) dan pernyataan Draghi terkait dengan perpanjangan stimulus 60 miliar euro, tidak langsung membuat rupiah tertekan.

Sebelumnya, dia pernah menyampaikan, bahwa kian besarnya sentimen yang berpihak pada Dolar AS, telah membuat mata uang ini tetap berada di zona hijau. “Sehingga, rupiah pun berpotensi mengalami pelemahan kembali,” ucapnya. (*) Rezkiana Nisaputra

Paulus Yoga

Recent Posts

Kolaborasi Orderkuota dan Nobu Bank Hadirkan Rekening Digital Madera

Jakarta - Orderkuota berkolaborasi dengan Nobu meluncurkan Madera, sebuah rekening digital serba bisa. Peluncuran Madera… Read More

9 hours ago

Lawatan Perdana Prabowo, Menkomdigi Meutya Hafid: RI Siap Berperan di Kancah Global

Jakarta - Presiden RI Prabowo Subianto memulai lawatan kenegaraan perdana ke sejumlah negara, antara lain… Read More

10 hours ago

Usai 5 Bulan Uji Coba, Program Makan Bergizi Gratis GoTo Group Hadir di 13 Kota

Jakarta - PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GoTo) mendukung program pemerintah dalam menyediakan makanan bergizi… Read More

13 hours ago

Siap-siap! Menkop Budi Arie bakal Bikin Anggota Koperasi Melonjak Drastis

Jakarta – Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi berkomitmen penuh untuk mendongkrak rasio kepesertaan masyarakat… Read More

14 hours ago

Penerimaan Pajak Capai Rp1.517,53 T, Tembus 76 Persen Target APBN per Oktober 2024

Jakarta - Kementerian Keuangan (Kemenkeu) RI mencatat penerimaan pajak hingga Oktober 2024 mencapai Rp1.517,53 triliun,… Read More

15 hours ago

Presiden Prabowo Memulai Lawatan Luar Negeri, Ini Negara-negara Tujuannya

Jakarta - Presiden RI Prabowo Subianto memulai kunjungan kerja luar negeri perdananya, dengan mengunjungi sejumlah negara… Read More

15 hours ago