News Update

Saham TUGU Dibuka Meroket 13,69% ke Rp2.990

Jakarta – Saham PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (Tugu Insurance) dibuka meroket 13,69% atau Rp360 ke Rp2.990 pada perdagangan hari ini, Senin, 1 Oktober 2018.

Maraknya aksi beli menjadi pendorong saham anak usaha PT Pertamina Persero ini melonjak pagi ini.

Mengutip data transaksi perdagangan hari ini, saham dengan kode emiten TUGU tersebut ditransaksikan sebanyak 120 lot, senilai Rp35,9 juta.

Sebelumnya, pada perdagangan kemarin saham TUGU sempat terkoreksi hingga Rp2.630. (*)

Dwitya Putra

Recent Posts

Raih Predikat Sangat Bagus, BSI Terima Penghargaan Top 20 Financial Institutions Awards 2024

Jakarta – PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) berhasil masuk dalam jajaran “Top 20 Financial Institutions Awards… Read More

11 mins ago

Pergerakan Bitcoin Pekan Ini bakal Dipengaruhi oleh 2 Sentimen Berikut

Jakarta - Pasar aset kripto, Bitcoin mengalami lonjakan harga pada perdagangan Senin, 21 Oktober 2024,… Read More

1 hour ago

Pengguna Livin’ by Mandiri Tembus 27,5 Juta, Mayoritas Milenial dan Gen Z

Jakarta – PT Bank Mandiri (Persero) Tbk atau Bank Mandiri mengungkapkan pengguna Livin’ by Mandiri… Read More

1 hour ago

Risiko Pencurian Data Pribadi, Danamon Imbau Nasabah Hindari Praktik Gestun

Jakarta – PT Bank Danamon Indonesia Tbk (Danamon) mengimbau kepada nasabah untuk menghindari praktik ilegal gesek tunai… Read More

1 hour ago

BCA Syariah Kerja Sama RDN Online

Presiden Direktur BCA Syariah Yuli Melati Suryaningrum tengah memberi sambutan saat acara Simplifikasi Pembukaan Rekening… Read More

1 hour ago

Kinerja Cemerlang, Bank Sulteng Sabet Penghargaan Top Bank 2024 Versi The Finance

Jakarta - PT Bank Pembangunan Daerah Sulawesi Tengah atau Bank Sulteng berhasil meraih penghargaan di… Read More

3 hours ago