News Update

RUPST OCBC NISP Sepakati Penambahan Pengurus Perusahaan

Jakarta – Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Bank OCBC NISP (RUPST OCBC NISP) menyepakati penambahan jajaran pengurus perusahaan baru, dengan mengangkat kembali Samuel Nag Tsien sebagai Komisaris dan Martin Widjaja sebagai Direktur, serta pengangkatan Mirah Wiryoatmodjo (efektif setelah mendapatkan persetujuan OJK) sebagai Direktur untuk masa jabatan sejak ditutupnya Rapat sampai dengan ditutupnya RUPST tahun 2021.

Selain itu, sesuai rekomendasi Komite Remunerasi dan Nominasi, Rapat menyetujui pengangkatan Rama Pranata Kusumaputra sebagai Komisaris Independen, efektif setelah menjalani masa tunggu paling singkat 6 (enam) bulan, dan mendapatkan persetujuan OJK sampai dengan ditutupnya RUPST tahun 2021.

Baca juga: OCBC NISP Bagi Saham Bonus Dengan Rasio 1:1

Berikut jajaran Komisaris dan Direksi Perusahaan setelah adanya RUPST:

Presiden Komisaris : Pramukti Surjaudaja Wakil Presiden Komisaris (Komisaris Independen) : Peter Eko Sutioso
Komisaris : Samuel Nag Tsien
Komisaris : Lai Teck Poh (Dua Teck Poh) Komisaris Independen : Jusuf Halim
Komisaris Independen : Kwan Chiew Choi
Komisaris Independen : Hardi Juganda
Komisaris Independen : Betti S. Alisjahbana
Komisaris Independen : Rama Pranata Kusumaputra

Presiden Direktur : Parwati Surjaudaja
Direktur :Emilya Tjahjadi
Direktur Independen : Hartati
Direktur : Martin widjaja
Direktur : Andrae Krishnawan W
Direktur : Johannes Husin
Direktur : Low Seh Kiat
Direktur : Joseph Chan Fook Onn
Direktur : Mirah Wiryoatmodjo. (*)

Dwitya Putra

Recent Posts

554 Saham Merah, IHSG Ditutup Bertahan Melemah ke Level 6.223

Jakarta – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada hari ini, Selasa, 18 Maret 2025, kembali… Read More

7 mins ago

IHSG Longsor, Samuel Sekuritas Sarankan Hindari Sektor Ini

Jakarta – Menutup kuartal pertama tahun ini, pasar keuangan Indonesia semakin tertekan. Terbaru, Indeks Harga… Read More

15 mins ago

IHSG Anjlok, Dasco Pastikan Sri Mulyani Tidak Mundur dari Kabinet Merah Putih

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I hari ini (18/3) ditutup… Read More

1 hour ago

Tak Perlu Repot, Bayar Zakat Sekarang Bisa Lewat blu by BCA Digital, Begini Caranya

Jakarta – Pengguna layanan PT Bank Digital BCA (BCA Digital) kini dapat menunaikan kewajiban membayar zakat,… Read More

2 hours ago

IHSG Turun Drastis, Sekretaris Bidang Ekonomi Golkar: Otoritas Harus Tenangkan Publik

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) mengalami penurunan tajam hingga 6 persen, bahkan setelah… Read More

2 hours ago

Penurunan Rating Goldman Sachs Picu IHSG Jeblok Hampir 7 Persen?

Jakarta – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) anjlok hampir 7 persen pada Selasa, 18 Maret… Read More

2 hours ago