Keuangan

RUPST Marein Ubah Struktur Pengurus

Jakarta – PT Maskapai Reasuransi Indonesia Tbk. (Marein) menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) dan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) pada hari ini (23/5).

Rapat yang diselenggarakan bertempat di Plaza Marein Lt.22, menyepakati untuk adanya perubahan jajaran direksi dan pengurus. Diantaranya adalah mengangkat Sutadi sebagai Komisaris baru menggantikan Nasir Ilmullah.

Selain itu Perseroan juga mengangkat Fanra Budiman Arief sebagai direktur perseroan menggantikan Sutadi yang diangkat menjadi komisaris Perseroan.

Pada tahun 2018, Marein juga telah menunjukkan kinerja yang optimal dengan berbagai upaya positif antara lain peluncuran portal M-Bizz dan terus meningkatkan kepuasan pelanggan melalui pengembangan sumber daya manusia yang diakomodasi oleh Marein Learning Centre (MLC).

Selain itu, Marein juga berhasil meningkatkan peringkat yang diberikan Fitch Ratings menjadi BB+ untuk skala internasional dan mempertahankan AAuntuk nasional.

Dengan begitu, susunan Komisaris dan Direksi sebagai berikut:

Presiden Komisaris/ Komisaris Independen: Sarkoro Handajani
Komisaris : Brata Antakusuma
Komisaris : Sutadi*

Presiden Direktur : Robby Loho
Wakil Presiden Direktur: Yanto Jayadi Wibisono
Direktur/Direktur lndependen : Trinita Situmeang
Direktur : Fanra Budiman Arief. (REZ)

Suheriadi

Recent Posts

IHSG Sepekan Turun 0,84 Persen, Kapitalisasi Pasar Rp12.888 Triliun

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menyatakan bahwa data perdagangan saham pada pekan ini,… Read More

6 hours ago

Dharma Polimetal (DRMA) Sukses Bukukan Penjualan Rp4 Triliun di Kuartal III-2024

Jakarta – PT Dharma Polimetal Tbk (DRMA), emiten terkemuka dalam manufaktur komponen otomotif di Indonesia,… Read More

6 hours ago

Tingkatkan Layanan Digital, Bank Banten Hadirkan Fitur Pembayaran QRIS di Jawara Mobile

Tangerang – PT Bank Pembangunan Daerah Banten Tbk terus meningkatkan fitur di aplikasi mobile banking,… Read More

7 hours ago

Perbaiki Tata Kelola, Pembiayaan KB Bukopin Finance Melonjak 193,99 Persen per September 2024

Jakarta – Upaya perbaikan yang dilakukan KB Bukopin Finance (KBBF) selama dua tahun terakhir berbuah… Read More

7 hours ago

Mitsubishi Upgrade Perangkat Lunak Motors Car Design Center di KidZania Jakarta

Jakarta – Guna meningkatkan pengalaman desain yang lebih interaktif dan futuristik kepada seluruh pengunjung establishment… Read More

7 hours ago

PLN Garap Eco Tourism “Green Canyon” Pangandaran jadi Destinasi Wisata Global

Jakarta - PT PLN (Persero) bersama dengan Pemerintah Kabupaten Pangandaran mendukung destinasi wisata berkelanjutan melalui… Read More

8 hours ago