Snapshot

RUPSLB BTN Rombak Jajaran Direksi

Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Maryono (ketiga kanan) berbincang dengan Komisaris utama, Asmawi Syam (ketiga kiri) disaksikan jajaran Dewan Komisaris, Kamaruddin Sjam (kedua kiri), dan serta jajaran direksi, Nixon LP Napitupulu (kanan) dan Oni Febriarto Rahardjo (kedua kanan) sesaat sebelum membuka Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) di Menara Bank BTN, Jakarta, Kamis (29/8). Adapun dalam RUPSLB tersebut terdapat tiga agenda yang dibahas yaitu evaluasi kinerja semester I-2019, akuisisi Perusahaan Modal Ventura dan perubahan susunan pengurus bank. Selain menyetujui akuisisi PMV, RUPSLB juga menyetujui perubahan susunan direksi dengan mengangkat Suparjarto sebagai dirut BTN dan memberhentikan Maryono sebagai dirut BTN. (*)

Dwitya Putra

Recent Posts

Tok! Harvey Moeis Divonis 6,5 Tahun Penjara dalam Kasus Korupsi Timah

Jakarta - Terdakwa Harvey Moeis dinyatakan bersalah atas tindak pidana korupsi pada penyalahgunaan izin usaha… Read More

44 mins ago

440 Ribu Tiket Kereta Api Ludes Terjual, KAI Daop 1 Tambah Kapasitas untuk Libur Nataru

Jakarta - PT KAI (Persero) Daop 1 Jakarta terus meningkatkan kapasitas tempat duduk untuk Kereta… Read More

1 hour ago

Aksi Mogok Massal Pekerja Starbucks Makin Meluas, Ada Apa?

Jakarta – Starbucks, franchise kedai kopi asal Amerika Serikat (AS) tengah diterpa aksi pemogokan massal… Read More

1 hour ago

Mandiri Bagikan Ribuan Paket Natal, Sembako-Kebutuhan Sekolah untuk Masyarakat Marginal

Jakarta - Dalam rangka menyambut Natal 2024, Bank Mandiri menegaskan komitmennya untuk berbagi kebahagiaan melalui… Read More

2 hours ago

Simak! Jadwal Operasional Bank Mandiri, BCA, BRI, BNI, dan BSI Selama Libur Nataru

Jakarta – Sejumlah bank di Indonesia melakukan penyesuaian jadwal operasional selama libur perayaan Natal dan… Read More

3 hours ago

Siap-Siap! Transaksi E-Money dan E-Wallet Terkena PPN 12 Persen, Begini Hitungannya

Jakarta - Masyarakat perlu bersiap menghadapi kenaikan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12 persen pada 2025. Salah… Read More

5 hours ago