News Update

Rumah Murah Untuk Masyarakat Penghasilan Rendah

Presiden Joko Widodo didampingi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono, Menteri BUMN Rini M. Soemarno, Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan, Bupati Bekasi Neneng Hasanah Yasin, Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Maryono dan Menteri Sekretaris Kabinet Pramono Anung dmeresmikan proyek perumahan tapak murah sekitar 9.000 unit bagi masyarakat berpenghasilan rendah di Cikarang, Bekasi, Kamis (4/5). Dalam rangka menyukseskan Program Sejuta Rumah untuk memenuhi kebutuhan rumah rakyat, Bank BTN telah menyalurkan kredit perumahan senilai total Rp144,37 triliun terhitung sejak program ini diluncurkan hingga Maret 2017.(Budi Urtadi)

Paulus Yoga

Recent Posts

7 SBN Ritel Dirilis, Masih Layak Dibeli Tahun Ini?

Poin Penting SBN Ritel masih layak dibeli tahun ini karena bersifat stabil, berisiko rendah, dan… Read More

23 mins ago

Persiapan Pensiun Sejak Dini, Ini Cara Simpel Menghitung Dana yang Dibutuhkan

Poin Penting Retirement Goal Calculator dari Bank DBS Indonesia membantu menghitung kebutuhan dana pensiun secara… Read More

53 mins ago

Bancassurance DBS Tumbuh Double Digit di 2025

Poin Penting Bisnis bancassurance Bank DBS Indonesia tumbuh double digit sepanjang 2025, sejalan dengan pertumbuhan… Read More

1 hour ago

Rupiah Anjlok Nyaris Rp17.000, Menkeu Purbaya Bantah Dampak Isu Thomas ke BI

Poin Penting Rupiah melemah ke Rp16.955 per dolar AS, namun pemerintah menegaskan pelemahan ini tidak… Read More

2 hours ago

Berkat Dukungan LPEI, Madu Pelawan Buatan Zaiwan Raup Omzet Jutaan Rupiah

Poin Penting Madu Pelawan Bangka tembus pasar internasional berkat keunikan rasa pahit, warna gelap, dan… Read More

3 hours ago

Purbaya Jamin “Tukar Guling” Jabatan Thomas dan Juda Tak Ganggu Independensi BI

Poin Penting Rotasi pejabat Kemenkeu–BI tidak mengganggu independensi BI, selama tidak ada intervensi langsung pemerintah… Read More

3 hours ago