Ekonomi dan Bisnis

Rudiantara Ingin e-Commerce Bisa Ikut Salurkan KUR

Jakarta – Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara mengatakan, di tengah berkembangnya ekonomi digital melalui perdagangan elektronik (e-commerce) diharap dapat ikut menopang perkembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UKM).

Selain membantu memasarkan produk-produk UKM, diharapkan perusahaan e-commerce yang memiliki pangsa pasar besar seperti Tokopedia dan Bukalapak bisa ikut menyalurkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) dengan menggandeng pihak perbankan.

“Saya bilang perusahaan e-commerce sepert Tokopedia dan Bukalapak bisa kerjasama dengan bank deh sebagai mitra penyalur KUR. Ini potensinya besar,” ujar Rudiantara di Jakarta, Selasa, 3 Oktober 2017.

Rencana pemerintah yang akan kembali menurunkan suku bunga KUR dari 9 persen menjadi 7 persen, tentu menjadi peluang tersendiri bagi perusahaan e-commerce jika memang bisa menjadi mitra bank dalam penyaluran KUR. Hal ini tentu menjadi potensi tersendiri. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

TUGU Siapkan RUPS 29 April, Saham Menguat Jelang Pembagian Dividen

Jakarta - Emiten asuransi PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (TUGU) dijadwalkan menggelar Rapat Umum… Read More

3 hours ago

ISEI Ajak Percepat Hilirisasi Perikanan untuk Dorong Ekonomi

Jakarta – Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI) mendorong percepatan hilirisasi sektor perikanan lewat investasi dan… Read More

4 hours ago

SRO Luncurkan Sejumlah Program Demi Gaet Investor Perempuan

Jakarta - PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) mencatat, dari total jumlah investor pasar modal… Read More

19 hours ago

Negosiasi Tarif Indonesia-AS, Ini Pengaruhnya ke Pasar Modal

Jakarta - Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump, sebelumnya telah menetapkan kebijakan tarif resiprokal terhadap… Read More

19 hours ago

APBN Hanya Sanggup Danai 12,3 Persen Kebutuhan Iklim, Pemerintah Akui Fiskal Terbatas

Jakarta – Kapasitas ruang fiskal APBN masih sangat terbatas dalam mendanai berbagai proyek transisi energi… Read More

21 hours ago

53 Persen Perusahaan di Indonesia Belum Pakai AI, Helios dan AWS Ungkap Alasannya

Jakarta - Tahun 2024 lalu, perusahaan akuntansi multiglobal, menemukan data bahwa 53 persen pemimpin perusahaan… Read More

22 hours ago