Snapshot

Rayakan Hari Perempuan Internasional, AIA Vitality Bakal Gelar Women’s 10K

Jumpa pers “AIA Vitality Women’s 10K 2024 bertema #RiseUpYourPlayground” di Jakarta.
Chief Marketing Officer AIA, Kathryn Parapak, Public Figure, Andien Aisyah dan Co-Founder dari SANA Studio dan Women’s 10K, Laila Munaf (kiri ke kanan) berbincang usai jumpa pers “AIA Vitality Women’s 10K 2024 bertema #RiseUpYourPlayground” di Jakarta, Senin 12 Februari 2024.

Ajang olahraga lari yang diadakan AIA ini dalam rangka menyambut International Women’s Day akan diselenggarakan pada 3 Maret 2024 di Solo dengan titik awal di Pura Mangkunegaran yang ditargetkan diikuti oleh 1.500 perempuan. AIA juga memberikan akses membership gratis AIA Vitality untuk 300 peserta AIA Vitality Women’s 10K. Para peserta ini nantinya dapat menikmati perjalanan hidup sehat mereka melalui tahapan AIA Vitality yaitu know your health, improve your health dan enjoy the rewards serta sekaligus mengajak perempuan di Indonesia untuk aktif bergerak dan mengembangkan pola hidup yang lebih sehat.

M Zulfikar

Recent Posts

Harita Nickel Raup Pendapatan Rp20,38 Triliun di Kuartal III 2024, Ini Penopangnya

Jakarta – PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel pada hari ini (22/11)… Read More

2 hours ago

NPI Kuartal III 2024 Surplus, Airlangga: Sinyal Stabilitas Ketahanan Eksternal Terjaga

Jakarta - Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal III 2024 mencatatkan surplus sebesar USD5,9 miliar, di… Read More

2 hours ago

Peluncuran Reksa Dana Indeks ESGQ45 IDX KEHATI

Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More

4 hours ago

Pacu Bisnis, Bank Mandiri Bidik Transaksi di Ajang GATF 2024

Pengunjung melintas didepan layar yang ada dalam ajang gelaran Garuda Indonesia Travel Festival (GATF) 2024… Read More

4 hours ago

Eastspring Investments Gandeng DBS Indonesia Terbitkan Reksa Dana Berbasis ESG

Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More

5 hours ago

Transaksi Kartu ATM Makin Menyusut, Masyarakat Lebih Pilih QRIS

Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatat perubahan tren transaksi pembayaran pada Oktober 2024. Penggunaan kartu ATM/Debit menyusut sebesar 11,4… Read More

6 hours ago