Categories: Snapshot

Program Tabungan untuk BerQurban

Direktur Utama Bank Syariah Bukopin (BSB) Dery Januar, Wakil Gubernur DKI, Ahmad Riza Patria dan Presiden Direktur Aksi Cepat Tanggap (ACT) Ibnu Khajar (kiri ke kanan) saat peluncuran program “Labbaik BerQurban Terbaik” dengan ACT, di Jakarta, Kamis 16 Juli 2020. Bank Syariah Bukopin juga meluncurkan Program Tabungan untuk berQurban. Program ini merupakan program menarik dari BSB bagi nasabah yang dinamakan “Tabungan Berhadiah Langsung dan Pilih Sendiri Hewan Qurbannya”. BSB melakukan sinergi dengan ACT sebagai mitra ACT yang dapat menyalurkan hewan Qurban bagi nasabah Tabungan BSB yang ingin berQurban melalui ACT di hari raya Idul Adha.

erman subekti

Recent Posts

7 SBN Ritel Dirilis, Masih Layak Dibeli Tahun Ini?

Poin Penting SBN Ritel masih layak dibeli tahun ini karena bersifat stabil, berisiko rendah, dan… Read More

2 hours ago

Persiapan Pensiun Sejak Dini, Ini Cara Simpel Menghitung Dana yang Dibutuhkan

Poin Penting Retirement Goal Calculator dari Bank DBS Indonesia membantu menghitung kebutuhan dana pensiun secara… Read More

2 hours ago

Bancassurance DBS Tumbuh Double Digit di 2025

Poin Penting Bisnis bancassurance Bank DBS Indonesia tumbuh double digit sepanjang 2025, sejalan dengan pertumbuhan… Read More

3 hours ago

Rupiah Anjlok Nyaris Rp17.000, Menkeu Purbaya Bantah Dampak Isu Thomas ke BI

Poin Penting Rupiah melemah ke Rp16.955 per dolar AS, namun pemerintah menegaskan pelemahan ini tidak… Read More

3 hours ago

Berkat Dukungan LPEI, Madu Pelawan Buatan Zaiwan Raup Omzet Jutaan Rupiah

Poin Penting Madu Pelawan Bangka tembus pasar internasional berkat keunikan rasa pahit, warna gelap, dan… Read More

4 hours ago

Purbaya Jamin “Tukar Guling” Jabatan Thomas dan Juda Tak Ganggu Independensi BI

Poin Penting Rotasi pejabat Kemenkeu–BI tidak mengganggu independensi BI, selama tidak ada intervensi langsung pemerintah… Read More

5 hours ago