Libur Lebaran, PermataBank Siapkan Rp838 Miliar dan Buka 67 Cabang
Cirebon–Kini mekanisme pendaftaran masyarakat untuk berangkat haji semakin mudah, yang terbaru Kemenag bersama PermataBank Syariah menggagas pelayanan haji satu atap. Calon haji (Calhaj) dapat melakukan pembukaan, validasi hingga penyetoran dana hajinya sekaligus di satu tempat.
Melalui program haji yang oleh PermataBank Syariah disebut gerakan #WaktunyaKeTanahSuci ini masyarakat dan nasabah Permata Bank yang hendak melaksanakan ibadah haji ke tanah suci dapat lebih mudah melakukan pengurusan.
Terobosan pendaftaran haji satu atap ini merupakan tindaklanjut Peraturan Menteri Agama (PMA) Nomor 29 Tahun 2015 yang mengatur tentang penyelenggaraan ibadah haji reguler dari sebelumnya empat tahap menjadi dua tahap. Bilamana sebelumnya Calhaj harus bolak balik dari Bank ke kantor Kemenag hingga empat kali guna memvalidasi nomor haji dan pembayarannya. Melalui mekanisme ini akan memangkas tahap pengurusan Calhaj menjadi hanya dua kali. (Bersambung ke halaman berikutnya)
Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More
PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More
Poin Penting Realisasi investasi hilirisasi 2025 mencapai Rp584,1 triliun, tumbuh 43,3 persen yoy dan menyumbang… Read More
Poin Penting Avrist pindah kantor pusat ke Wisma 46 untuk mendukung pertumbuhan bisnis. Target pertumbuhan… Read More
Poin Penting Penempatan dana Rp276 triliun di bank pelat merah dinilai tidak signifikan mendorong perekonomian,… Read More
Poin Penting Gita Wirjawan menilai kehadiran BPI Danantara di WEF 2026 berpotensi menjadi magnet utama… Read More