Jakarta–PT Bank Permata Tbk (PermataBank) berinovasi kembali dengan mengadakan Konfrensi Wealth Wisdom dengan mengusung tema ”3 Seasons of Wealth”. Konferensi Wealth Management ini dilakukan untuk meningkatkan pengetahuan finansial para nasabahnya.
Bianto Surodjo selaku Ditektur Retail Banking PermataBank mengungkapkan, kegiatan Konfrensi Wealth ini dimaksudkan untuk mengedukasi masyarakat dari tiga generasi untuk sadar finansial.
“Kita berharap, kegiatan ini dapat menjadikan jutaan keluarga Indonesia melek finansial serta memiliki pemahaman yang utuh tentang kekayaan. Tujuan itulah yang juga merupakan dedikasi PermataBank untuk masyarakat,” jelas Bianto di Jakarta, Rabu, 2 Agustus 2017.
Menurut hasil riset perseroan, tercatat 80 persen dari orang Indonesia belum sadar finansial selain itu, masalah keuangan adalah hal paling tabu nomor dua untuk dibicarakan. Oleh karena itu seminar ini diharapkan bisa memberi jawaban akan tantangan tersebut. (Bersambung ke halaman berikutnya)
Page: 1 2
Jakarta - Pemerintah Indonesia menargetkan pertumbuhan ekonomi yang lebih tinggi agar bisa menghindari middle income trap.… Read More
Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I hari ini (22/11) ditutup… Read More
Jakarta – Maya Watono resmi ditunjuk sebagai Direktur Utama (Dirut) Holding BUMN sektor aviasi dan… Read More
Jakarta - PT. Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) telah menyalurkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) senilai Rp158,60… Read More
Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dengan tegas melaksanakan langkah-langkah pengawasan secara ketat terhadap PT… Read More
Jakarta - Pada pembukaan perdagangan pagi ini pukul 9.00 WIB (22/11) Indeks Harga Saham Gabungan… Read More