News Update

Perkuat Integritas, HSBC Fokuskan 2 Layanan Baru

Jakarta–PT Bank HSBC Indonesia (Bank HSBC Indonesia) kembali menegaskan komitmennya untuk senantiasa menjadi bagian dari pertumbuhan Indonesia. Ini dilakukan dengan memperluas jangkauan layanan perbankan dan program kemasyarakatan seiring berhasilnya proses integrasi yang telah melahirkan entitas bank lokal dengan jaringan internasional.

Melalui entitas baru Bank HSBC Indonesia, layanan kelas dunia di bidang Retail Banking and Wealth Management dan Commercial Banking dapat dinikmati nasabah di lebih banyak kota dan dengan segmentasi yang lebih luas.

”Integrasi yang telah berhasil kami rampungkan baru-baru ini merupakan tonggak baru dalam 132 tahun sejarah keberadaan kami di Indonesia. Ini merupakan bukti komitmen jangka panjang kami di Indonesia dan untuk turut memajukan perekonomian nasional,” ungkap Sumit Dutta, Presiden Direktur PT Bank HSBC Indonesia di Kembang Goela, Jakarta, Senin, 7 Agustus 2017.

Sumit mebambahkan, pihaknya juga mengamati bahwa kekuatan ekonomi tidak lagi hanya fokus di Pulau Jawa, namun telah mulai menyebar merata ke wilayah-wilayah di luar Pulau Jawa seiring dengan kian meluasnya peta tingkat kesejahteraan di Indonesia. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2 3

Suheriadi

Recent Posts

IHSG Ditutup Naik 1,61 Persen, Dekati Level 7.100

Jakarta – Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada hari ini, Senin, 23 Desember 2024, ditutup… Read More

7 mins ago

Tok! Harvey Moeis Divonis 6,5 Tahun Penjara dalam Kasus Korupsi Timah

Jakarta - Terdakwa Harvey Moeis dinyatakan bersalah atas tindak pidana korupsi pada penyalahgunaan izin usaha… Read More

51 mins ago

440 Ribu Tiket Kereta Api Ludes Terjual, KAI Daop 1 Tambah Kapasitas untuk Libur Nataru

Jakarta - PT KAI (Persero) Daop 1 Jakarta terus meningkatkan kapasitas tempat duduk untuk Kereta… Read More

1 hour ago

Aksi Mogok Massal Pekerja Starbucks Makin Meluas, Ada Apa?

Jakarta – Starbucks, franchise kedai kopi asal Amerika Serikat (AS) tengah diterpa aksi pemogokan massal… Read More

2 hours ago

Mandiri Bagikan Ribuan Paket Natal, Sembako-Kebutuhan Sekolah untuk Masyarakat Marginal

Jakarta - Dalam rangka menyambut Natal 2024, Bank Mandiri menegaskan komitmennya untuk berbagi kebahagiaan melalui… Read More

2 hours ago

Simak! Jadwal Operasional Bank Mandiri, BCA, BRI, BNI, dan BSI Selama Libur Nataru

Jakarta – Sejumlah bank di Indonesia melakukan penyesuaian jadwal operasional selama libur perayaan Natal dan… Read More

3 hours ago