News Update

Perkuat Integritas, HSBC Fokuskan 2 Layanan Baru

Jakarta–PT Bank HSBC Indonesia (Bank HSBC Indonesia) kembali menegaskan komitmennya untuk senantiasa menjadi bagian dari pertumbuhan Indonesia. Ini dilakukan dengan memperluas jangkauan layanan perbankan dan program kemasyarakatan seiring berhasilnya proses integrasi yang telah melahirkan entitas bank lokal dengan jaringan internasional.

Melalui entitas baru Bank HSBC Indonesia, layanan kelas dunia di bidang Retail Banking and Wealth Management dan Commercial Banking dapat dinikmati nasabah di lebih banyak kota dan dengan segmentasi yang lebih luas.

”Integrasi yang telah berhasil kami rampungkan baru-baru ini merupakan tonggak baru dalam 132 tahun sejarah keberadaan kami di Indonesia. Ini merupakan bukti komitmen jangka panjang kami di Indonesia dan untuk turut memajukan perekonomian nasional,” ungkap Sumit Dutta, Presiden Direktur PT Bank HSBC Indonesia di Kembang Goela, Jakarta, Senin, 7 Agustus 2017.

Sumit mebambahkan, pihaknya juga mengamati bahwa kekuatan ekonomi tidak lagi hanya fokus di Pulau Jawa, namun telah mulai menyebar merata ke wilayah-wilayah di luar Pulau Jawa seiring dengan kian meluasnya peta tingkat kesejahteraan di Indonesia. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2 3

Suheriadi

Recent Posts

PHE OSES Resmi Salurkan Gas Bumi Ke PLTGU Cilegon

Jakarta -  PT Pertamina Hulu Energi Offshore South East Sumatera (PHE OSES) resmi menyalurkan gas bumi ke… Read More

5 hours ago

Transformasi Aset, PLN Integrasikan Tata Kelola Arsip dan Dokumen Digital

Jakarta - PT PLN (Persero) meluncurkan program Gerakan Tertib Arsip (GEMAR) dan aplikasi New E-Arsip… Read More

6 hours ago

Pertamina Subholding Upstream Regional Jawa Dukung Peningkatan Kinerja Keselamatan

Jakarta - Demi meningkatkan kinerja keselamatan dan integritas aset, Pertamina Subholding Upstream Regional Jawa dan PT Badak… Read More

7 hours ago

Jumlah Peserta Regulatory Sandbox Menurun, OJK Beberkan Penyebabnya

Jakarta - Penyelenggara inovasi teknologi sektor keuangan (ITSK) harus melewati regulatory sandbox milik Otoritas Jasa… Read More

10 hours ago

OJK Siap Dukung Target Ekonomi 8 Persen, Begini Upayanya

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebut bersedia mendukung target pertumbuhan ekonomi 8 persen Presiden… Read More

14 hours ago

BPKH Ajak Pemuda Gunakan DP Haji sebagai Mahar Pernikahan

Jakarta - Saat ini, secara rata-rata masa tunggu untuk melaksanakan ibadah haji di Indonesia bisa… Read More

15 hours ago