Snapshot

Peresmian Graha Mantap

Direktur Utama Bank Mandiri Taspen Elmamber P. Sinaga (kiri) menjelaskan salah satu jenis layanan Bank yaitu Smart Branch System kepada (kanan ke kiri) Direktur Utama Taspen A.N.S Kosasih, Wakil Menteri II BUMN Kartika Wirjoatmodjo dan Direktur Utama Bank Mandiri Darmawan Junaidi dalam peresmian Graha Mantap di Jalan Proklamasi No.31 Menteng, Jakarta, Senin, 14 Juni 2021. Bank Mandiri Taspen memindahkan Kantor Pusat yang sebelumnya terletak di Jalan Cikini dalam rangka meningkatkan fasilitas layanan kepada para nasabah, khususnya pensiunan PNS dan TNI/Polri.

erman subekti

Recent Posts

IMF Pangkas Proyeksi Ekonomi Global, AS Terancam Resesi di 2025

Jakarta - Dana Moneter Internasional (IMF), pada Selasa, 22 April 2025, memangkas proyeksi pertumbuhan ekonomi… Read More

3 hours ago

Segera Cek Rekening! Dividen BRI (BBRI) Masuk Hari Ini, Segini per Sahamnya

Jakarta – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BBRI membayarkan dividen tunai ke rekening investor pada… Read More

3 hours ago

Rupiah Diprediksi Menguat Jelang RDG BI

Jakarta – Nilai tukar rupiah diproyeksikan akan menguat terhadap dolar Amerika Serikat (AS) menjelang keputusan Rapat Dewan… Read More

3 hours ago

IHSG Dibuka Naik 1 Persen ke Level 6.603, Jelang RDG BI

Jakarta - Pada pembukaan perdagangan hari ini, Selasa, 23 April 2025, pukul 09.00 WIB, Indeks… Read More

3 hours ago

IHSG Berpotensi Menguat Terbatas, Investor Diminta Cermati Sentimen Ini

Jakarta –  Pilarmas Investindo Sekuritas memproyeksikan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berpotensi mengalami penguatan terbatas… Read More

4 hours ago

PII: Tanpa Reindustrialisasi, Target Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen Hanya Mimpi

Jakarta - Persatuan Insinyur Indonesia (PII) mengungkapkan keprihatinannya terhadap perkembangan sektor industri yang terjadi di… Read More

4 hours ago