News Update

Penyerahan Nota Perjanjian Kerjasama

Direktur Operasional BRI Syariah Wildan (kedua kiri) menerima nota perjanjian kerjasama sebagai Bank Persepsi dari Direktur Pengelolaan Kas Negara Dirjen Perbendaharaan Negara Kementrian Keuangan RI, Rudy Widodo (kedua kanan) disaksikan Direktur Kepatuhan BRI Syariah Agus Katon Eko S (kiri) dan Kepala Seksi Pengelolaan Rekening Penerimaan PKN Dirjen Perbendaharaan Negara Kemenkeu RI Teguh Subarkah (kanan), di Jakarta, Jumat 12 Mei 2017. BRI Syariah telah resmi ditunjuk oleh Kementerian Keuangan RI sebagai Bank Persepsi dan telah siap melayani pembayaran pajak elektronik baik perorangan maupun korporasi melalui Modul Penerimaan Negara (MPN) Generasi 2. Kerjasama ini sebagai upaya untuk merespon kemajuan teknologi khususnya di dunia perbankan dan khususnya memberikan kemudahan bagi nasabah bank BRI Syariah.(Erman Subekti)

Paulus Yoga

Recent Posts

Usai 5 Bulan Uji Coba, Program Makan Bergizi Gratis GoTo Group Hadir di 13 Kota

Jakarta - PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GoTo) mendukung program pemerintah dalam menyediakan makanan bergizi… Read More

3 hours ago

Siap-siap! Menkop Budi Arie bakal Bikin Anggota Koperasi Melonjak Drastis

Jakarta – Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi berkomitmen penuh untuk mendongkrak rasio kepesertaan masyarakat… Read More

4 hours ago

Penerimaan Pajak Capai Rp1.517,53 T, Tembus 76 Persen Target APBN per Oktober 2024

Jakarta - Kementerian Keuangan (Kemenkeu) RI mencatat penerimaan pajak hingga Oktober 2024 mencapai Rp1.517,53 triliun,… Read More

5 hours ago

Presiden Prabowo Memulai Lawatan Luar Negeri, Ini Negara-negara Tujuannya

Jakarta - Presiden RI Prabowo Subianto memulai kunjungan kerja luar negeri perdananya, dengan mengunjungi sejumlah negara… Read More

5 hours ago

IHSG Ditutup Bertahan di Zona Hijau ke Level 7.287

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini, 8 November 2024, ditutup menguat di… Read More

5 hours ago

Trump jadi Presiden AS, Sri Mulyani Beberkan Dampaknya ke Pasar Keuangan RI

Jakarta - Kementerian Keuangan (Kemenkeu) RI menyoroti pengaruh kemenangan Donald Trump sebagai Presiden Amerika Serikat… Read More

6 hours ago