Categories: Snapshot

Penyelenggaraan IBEX 2019

Kadiv Humas Perbanas Rita Mirasari, Ketua Steering Committee IBEX 2019 Ahmad Siddik Badruddin, Waketum Perbanas Farid Rahman, Ketua Organising Committee IBEX 2019 Andry Asmoro (kiri ke kanan) saat menyampaikan paparan tentang pelaksanaan Indonesia Banking Expo (IBEX) 2019 di Jakarta, Senin 4 November 2019. Perhimpunan Bank Indonesia (Perbanas) akan menyelenggarakan perhelatan IBEX 2019 pada Rabu, 6 November 2019 di Hotel Fairmont, Jakarta Selatan yang akan dihadiri para pelaku di industri perbankan nasional. Dalam kesempatan itu, Perbanas juga akan menyerahkan rekomendasi pokok-pokok pemikiran layanan Jasa Keuangan di Nusantara dalam menghadapi perubahan saat ini dan masa depan kepada stakeholder utama untuk menciptakan ekosistem keuangan yang kuat, efektif dan efisien di masa datang.

erman subekti

Recent Posts

Pesawat ATR 42-500 Ditemukan, Evakuasi Tunggu Cuaca Aman

Poin Penting Pesawat ATR 42-500 ditemukan di puncak Bukit Bulusaraung, Kabupaten Pangkep, Sulawesi Selatan, dalam… Read More

13 hours ago

Rujukan JKN Dianggap Bikin Ribet, BPJS Beri Penjelasan

Poin Penting Sistem rujukan JKN bukan hambatan, melainkan mekanisme untuk memastikan peserta mendapat layanan medis… Read More

17 hours ago

AAJI Buka Pencalonan Ketua Baru, Siapa Kandidatnya?

Poin Penting AAJI resmi membuka pencalonan Ketua Dewan Pengurus periode 2026-2028, yang akan diputuskan melalui… Read More

21 hours ago

AAJI Beberkan Alasan Penunjukan 2 Plt Ketua Sekaligus

Poin Penting AAJI menunjuk dua Plt Ketua, yakni Albertus Wiroyo dan Handojo G. Kusuma, usai… Read More

23 hours ago

Dana Riset Naik Jadi Rp12 T, DPR Apresiasi Langkah Prabowo Temui 1.200 Rektor

Poin Penting Dana riset nasional naik menjadi Rp12 triliun, setelah Presiden Prabowo menambah anggaran sebesar… Read More

24 hours ago

Indeks INFOBANK15 Menguat 2 Persen Lebih, Hampir Seluruh Saham Hijau

Poin Penting IHSG ditutup menguat 0,47 persen ke level 9.075,40 dan seluruh indeks domestik berakhir… Read More

1 day ago