Direktur Utama PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk diapit oleh Wakil Menteri BUMN, Kartika Wiroatmodjo dan Komisaris Utama Bank BTN Chandra Hamzah menarik busur panah pada acara seremoni pembukaan Rapat Kerja Nasional Bank BTN tahun 2020 di Jakarta, Jumat (10/1).
Pada Rakernas BTN yang bertema “Memperkuat budaya inovasi dan integritas untuk bisnis yang lebih berkualitas” itu manajemen Bank BTN berkomitmen menerapkan model bisnis baru untuk menjawab tantangan pasar dan fokus melakukan perbaikan kualitas bisnis Bank BTN pada tahun 2020. Perseroan juga menetapkan target bisnis 2020, di antaranya pertumbuhan kredit sekitar 10% dan Dana Pihak Ketiga atau DPK dapat tumbuh sekitar 14% dibandingkan tahun 2019. (*)
Poin Penting Pembiayaan UMKM BSI tembus Rp51,78 triliun hingga November 2025, dengan Rasio Pembiayaan Inklusif… Read More
Poin Penting Direktur Operasional Bank Mandiri, Timothy Utama, membeli 155 ribu saham BMRI senilai Rp744… Read More
Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More
Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More
Poin Penting OCBC Sekuritas bermitra dengan Makmur untuk menghadirkan fitur investasi saham di platform Makmur… Read More
Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More