News Update

Pasien Sembuh Corona Bertambah 3.401 Pasien

Jakarta – Pemerintah mengumumkan ada penambahan 3.401 pasien Corona yang sembuh hari ini, Minggu, 4 Oktober 2020. Dengan begitu, total telah ada 228.453 pasien Corona yang sembuh.

Dilaporkan, dari jumlah tersebut, pasien sembuh terbanyak hari ini ada di DKI Jakarta, yakni sebanyak 1.032 orang. Disusul kemudian Jawa Timur (316), Kalimantan Timur (230), dan Riau (210).

Sementara itu, hanya Maluku Utara yang tidak melaporkan adanya tambahan pasien sembuh dari Corona.

Berikut ini sebaran 3.401 pasien Corona sembuh hari ini:

  1. Aceh: 196 (kumulatif 2.838)
  2. Bali: 130 (kumulatif 7.816)
  3. Banten: 68 (kumulatif 4.382 )
  4. Bangka Belitung: 6 (kumulatif 322)
  5. Bengkulu: 6 (kumulatif 472)
  6. DI Yogyakarta: 70 (kumulatif 2.046)
  7. DKI Jakarta: 1.032 (kumulatif 64.229)
  8. Jambi: 5 (kumulatif 281)
  9. Jawa Barat: 79 (kumulatif 14.137)
  10. Jawa Tengah: 183 (kumulatif 16.807 )
  11. Jawa Timur: 316 (kumulatif 38.403)
  12. Kalimantan Barat: 19 (kumulatif 866)
  13. Kalimantan Timur: 230 (kumulatif 6.342)
  14. Kalimantan Tengah: 30 (kumulatif 2.976)
  15. Kalimantan Selatan: 97 (kumulatif 9.088)
  16. Kalimantan Utara: 4 (kumulatif 528)
  17. Kepulauan Riau: 1 (kumulatif 1.463)
  18. Nusa Tenggara Barat: 10 (kumulatif 2.686)
  19. Sumatera Selatan: 65 (kumulatif 4.663)
  20. Sumatera Barat: 132 (kumulatif 3.671)
  21. Sulawesi Utara: 27 (kumulatif 3.710)
  22. Sumatera Utara: 110 (kumulatif 7.546)
  23. Sulawesi Tenggara: 16 (kumulatif 2.061)
  24. Sulawesi Selatan: 122 (kumulatif 13.013)
  25. Sulawesi Tengah: 3 (kumulatif 310)
  26. Lampung: 13 (kumulatif 694)
  27. Riau: 210 (kumulatif 4.981)
  28. Maluku Utara: 0 (kumulatif 1.811)
  29. Maluku: 32 (kumulatif 1.918)
  30. Papua Barat: 91 (kumulatif 1.258)
  31. Papua: 31 (kumulatif 4.005)
  32. Sulawesi Barat: 15 (kumulatif 465)
  33. Nusa Tenggara Timur: 21 (kumulatif 306)
  34. Gorontalo: 31 (kumulatif 2.359)

Dwitya Putra

Recent Posts

Tabungan Jadi Prioritas atau Gaya Hidup? Simak Pandangan UOB Indonesia

Jakarta - UOB Indonesia memandang pentingnya literasi keuangan untuk membantu masyarakat memahami dan mengelola keuangan pribadi… Read More

4 hours ago

OJK Tegaskan Penghapusan Utang Kredit UMKM Tak Perlu Aturan Turunan

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menegaskan bahwa penghapusan utang kredit usaha mikro, kecil, dan… Read More

6 hours ago

Strategi UNTD Hadapi Persaingan Motor Listrik di Tengah Pelemahan Daya Beli Masyarakat

Tangerang - PT Terang Dunia Internusa Tbk, menyiapkan sejumlah strategi khusus menghadapi pelemahan daya beli… Read More

8 hours ago

Gara-gara Kasus Investree, OJK Tegas Bakal Lakukan Ini ke Industri Fintech Lending

Jakarta - Kasus yang menimpa PT Investree Radhika Jaya atau Investree menyita perhatian masyarakat, dianggap… Read More

8 hours ago

Era Open Banking, OJK Wanti-wanti 3 Tantangan Ini ke Industri Perbankan

Jakarta - Istilah open banking mengacu kepada aksesibilitas data yang semakin terbuka, memungkinkan bank untuk… Read More

9 hours ago

Gelar Indonesia Knowledge Forum 2024, BCA Dorong Penguatan Sektor Bisnis

Jakarta - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) menggelar Indonesia Knowledge Forum (IKF) 2024, di… Read More

9 hours ago