Jakarta – Fungsi Corporate Business Optimization (CBO) PT Pertamina (Persero) kembali mengadakan CFO Gathering Pertamina Group untuk ketiga kalinya yang diadakan langsung oleh PT Pertamina (Persero) dan bertempat di Ruang Serbaguna Kantor Pusat Tugu Insurance (16/1).
Pada kesempatan ini Tugu Insurance mendapat kehormatan menjadi Tuan Rumah acara yang di inisiasi oleh Direktur Keuangan Pertamina, Ibu Emma Sri Martini yang turut hadir bersama seluruh Direktur Keuangan Anak Perusahaan dan Afiliasi Pertamina termasuk Indra Baruna selaku Presiden Direktur serta Direktur Keuangan Jasa Korporat Tugu Insurance Bapak M.Syahid.
Dengan adanya kegiatan rutin ini diharapkan mampu dalam memberikan highlight performance terbaiknya untuk konsolidasi keuangan Pertamina Group yaitu dengan diberikannya Arahan / Visioning dari Direktur Keuangan Pertamina kepada seluruh Direktur Keuangan Anak Pertamina dan Afiliasi Pertamina serta Sharing Session. Harapan Persero adalah sama-sama untuk bersinergi bisnis, bergandeng tangan, melakukan kegiatan yang bukan Business As Usual untuk menciptakan kolaborasi Pertamina Group yang kokoh dan mencapai tujuan visi Pertamina Persero. Selain itupula perlu dilakukan reform & transform agar produktifitas setiap fungsi dan sinergi Anak Pertamina terus meningkat.
Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menerbitkan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan (POJK) Nomor 17 Tahun… Read More
Jakarta — PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung pemerintah untuk memberantas aktivitas… Read More
Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menerbitkan Laporan Surveillance Perbankan Indonesia (LSPI) triwulan II 2024… Read More
Jakarta - Nilai tukar rupiah mencatatkan penguatan tipis terhadap dolar Amerika Serikat (AS) pada pembukaan… Read More
Jakarta - Pada pembukaan perdagangan pagi ini pukul 9.00 WIB (18/11) Indeks Harga Saham Gabungan… Read More
Jakarta - Harga emas Antam atau bersertifikat PT Aneka Tambang hari ini, Senin, 18 November… Read More