Snapshot

Multifinance Gathering 2018

Handayani, Direktur Consumer dan Bisnis Bank BRI dan Sutadi Prayitno, Kepala Divisi Consumer Banking BRI, Handayatni Arifiena, Kepala Bagian Multifinance, Suwandi, Ketua APPI, dan Elvin Kamaludin, AVP BRI, seusai memberikan paparannya kepada media tentang komitmen BRI ke Industri Multifinance, di Jakarta, 20 Maret 2018. Menurut Handayani, BRI akan tumbuh 20 persen pembiayaan ke sektor multifinance atau menjadi Rp2,8 triliun.”Pembiayaan konsumen multifinance akan tumbuh dengan baik sejalan dengan membaiknya infrastruktur, sehingga kemudahan bertransportasi akan membaik pula,” tegas Handayani kepada media.(*)

Baca juga: Penjualan Sukuk Ritel BRI Lampaui Target Pemerintah

Risca Vilana

Recent Posts

Astra Mau Buyback Saham Lagi, Siapkan Dana Rp2 Triliun

Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More

19 mins ago

OJK Beberkan 8 Pelanggaran Dana Syariah Indonesia, Apa Saja?

Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More

1 hour ago

Meluruskan Penegakan Hukum Tipikor di Sektor Perbankan yang Sering “Bengkok”

Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More

5 hours ago

Prospek Saham 2026 Positif, Mirae Asset Proyeksikan IHSG 10.500

Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More

14 hours ago

Pembiayaan Emas Bank Muamalat melonjak 33 kali lipat

PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More

14 hours ago

UMP 2026 Tuai Pro Kontra, Kadin Tekankan Pentingnya Jaga Daya Saing Indonesia

Poin Penting Ketua Umum Kadin Indonesia Anindya Bakrie menilai penetapan UMP 2026 memiliki pro dan… Read More

15 hours ago