mudik gratis diadakan BUMN dan swasta (foto : istimewa)
Jakarta – Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menyelenggarakan program Mudik Gratis 2025 bagi warga Jakarta yang ingin pulang ke kampung halaman.
Pendaftaran program yang diselenggarakan Dinas Perhubungan DKI Jakarta ini dibuka esok, Jumat (7/3) hingga kouta terpenuhi, dengan tujuan ke 20 kota/kabupaten di 6 provinsi di Indonesia.
Menariknya, selain menyediakan armada bus bagi pemudik, Pemprov DKI Jakarta juga turut menawarkan layanan pengangkutan sepeda motor menggunakan truk ke pelbagai tujuan.
Baca juga : Simak Nih! Cara Daftar dan Syarat Ikut Mudik Gratis BUMN 2025
Tertarik? Nah, untuk bisa menggunakan layanan Mudik Gratis 2025, Anda bisa mendaftarkan diri beserta kendaraannya di laman resmi mudikgratis.jakarta.go.id.
Pendaftaran online
Persyaratan Administrasi
Lokasi Verifikasi dan Jadwal
Usai mendaftar, calon pemudik wajib melakukan verifikasi berkas di lokasi berikut:
Waktu Verifikasi Berdasarkan Tujuan
* Peserta yang tidak hadir sesuai jadwal verifikasi akan dianggap mengundurkan diri.
Kota Tujuan Mudik Gratis Jakarta 2025
1. Lokasi Tujuan Bus Mudik Gratis DKI Jakarta 2025
2. Lokasi Tujuan Truk Pengangkut Sepeda Motor:
Jadwal Keberangkatan dan Kepulangan Mudik
2. Pemberangkatan Bus
1. Pemberangkatan Truk
2. Pemberangkatan Bus:
Editor: Galih Pratama
Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More
Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More
PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More
Poin Penting Realisasi investasi hilirisasi 2025 mencapai Rp584,1 triliun, tumbuh 43,3 persen yoy dan menyumbang… Read More
Poin Penting Avrist pindah kantor pusat ke Wisma 46 untuk mendukung pertumbuhan bisnis. Target pertumbuhan… Read More
Poin Penting Penempatan dana Rp276 triliun di bank pelat merah dinilai tidak signifikan mendorong perekonomian,… Read More