Jakarta–PT Bank MNC Internasional Tbk (MNC Bank) memberikan pembiayaan ke PT Prioritas Land Indonesia (PLI) sebesar Rp150 miliar.
Presiden Direktur MNC Bank, Benny Purnomo mengatakan tenor pembiayaan tersebut disepakati dengan jangan jangka waktu lima tahun.
“Kerja sama antara MNC Bank & PT Prioritas Land Indonesia berdasarkan pertimbangan kinerja dan portofolio proyek,” Ujar Benny di Gedung MNC, Jakarta, Kamis, 6 April 2017.
Benny sendiri optimis sektor properti merupakan sektor yang potensial untuk bertumbuh di tahun ini. Hal itu sejalan dengan strategi bisnis MNC Bank yang berfokus pada segmen konsumer dan retail dengan segmen komersial dan korporasi sebagai pendukungnya.
“Kami sendiri sejauh ini telah bekerja sama dengan sebanyak 21 Developer baik yang besar maupun yang kecil,” jelasnya. (Bersambung ke halaman berikutnya)
Page: 1 2
Jakarta – Bangkok Bank sukses mengakuisisi 89,12 persen saham PT Bank Permata Tbk (BNLI) dari Standard Chartered Bank dan… Read More
Jakarta – PT PLN (Persero) dalam mencapai Net Zero Emission (NZE) 2060 membutuhkan investasi mencapai USD700 miliar… Read More
Jakarta - PT Bank Permata Tbk (BNLI) atau Permata Bank memiliki peluang ‘naik kelas’ ke Kelompok Bank… Read More
Jakarta – Presiden Prabowo Subianto optimis pertumbuhan ekonomi Indonesia akan mencapai level 8 persen dalam kurun waktu… Read More
Jakarta - Mahkamah Pidana Internasional (International Criminal Court/ICC) resmi mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Perdana Menteri Israel, Benjamin… Read More
Makassar – PT Asuransi Maximus Graha Persada Tbk (Maximus Insurance) menyerahkan polis asuransi jaminan diri… Read More