News Update

Menteri Rini Dorong Pengawasan BUMN

Selain pengawasan, di kesempatan tersebut Rini juga menekankan kepada perusahaan BUMN untuk bekerja sama dengan pihak swasta dalam hal peningkatan usaha.

Selama ini kementerian BUMN yang dipimpinnya, kerap menerima kritikan baik langsung maupun tidak langsung, terkait dominasi BUMN di beberapa sektor usaha, khususnya infrastruktur.

Baca juga: Menyoal Tarif Murah ATM BUMN

“Seharusnya kita bangga (BUMN dominasi pembangunan). Berarti Kementerian BUMN sudah menjalankan fungsinya dengan baik, karena BUMN seharusnya lebih mampu dari swasta,” tegas Rini.

Dalam pelantikan yang juga dihadiri pejabat Kementerian BUMN itu, BUMN bukannya tidak diperbolehkan bekerja sama dengan swasta. Namun, kerja sama harus mengedepankan kepentingan masyarakat.

“Boleh (kerja sama), tidak ada masalah. Namun, tolong selalu pikirkan jangka panjang bahwa masyarakat Indonesia, anak cucu kita bisa turut menikmati pembangunan. Jangan akhirnya hilang dan hanya dinikmati oleh beberapa gelintir orang,” pungkas Rini. (*) Akhmad Dani.

Page: 1 2

Paulus Yoga

Recent Posts

Insiden Polisi Tembak Polisi, Ini Penjelasan Kapolda Sumbar

Jakarta - Kapolda Sumbar Irjen. Pol. Suharyono menjelaskan kronologis polisi tembak polisi yang melibatkan bawahannya,… Read More

18 hours ago

Wamen ESDM Dukung Adopsi Electrifying Lifestyle di Masyarakat

Jakarta – Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Yuliot Tanjung mendukung langkah PLN… Read More

18 hours ago

Peluncuran Reksa Dana Indeks ESGQ45 IDX KEHATI

Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More

19 hours ago

Pacu Bisnis, Bank Mandiri Bidik Transaksi di Ajang GATF 2024

Pengunjung melintas didepan layar yang ada dalam ajang gelaran Garuda Indonesia Travel Festival (GATF) 2024… Read More

19 hours ago

Eastspring Investments Gandeng DBS Indonesia Terbitkan Reksa Dana Berbasis ESG

Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More

21 hours ago

Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Komisi III DPR Panggil Kapolda Sumbar

Jakarta – Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman mengungkapkan latar belakang penembakkan terhadap Kasat Reskrim Polres… Read More

21 hours ago