Menko Perekonomian: Stabilitas dan Pertumbuhan Sama Penting

Salah satu fokus Pemerintah saat ini menurutnya adalah mengatasi perlambatan dengan berbagai stimulus dan mendorong penyerapan anggaran. Ria Martati.

Jakarta– Menteri Koordinator Perekonomian Darmin Nasution mengatakan menjaga stabilitas ekonomi dan mengatasi perlambatan pertumbuhan saat ini sama-sama diperlukan.

” Jadi ini tidak bisa dipilih mau yang mana, dua-duanya sedang ada persoalannya, baik yang namanya stabilitas, walaupun tidak terlalu banyak terganggu, barangkali perlambatannya yang banyak,” kata Darmin usai Konferensi Pers Forum Koordinasi Stabilitas Sistem Keuangan (FKSSK) di Jakarta, Kamis, 13 Agustus 2015.

Meski Bank Indonesia (BI) tetap menjaga stance kebijakan moneternya bias ketat untuk menjaga stabilitas sistem keuangan. Namun menurutnya perlambatan pertumbuhan juga harus diatasi. Keduanya menurutnya tidak bertentangan karena kebijakan moneter dan fiskal memiliki mekanisme dan instrumen masing-masing.

“Dia akan punya meknisme lagi untuk mengurangi likuiditas itu atau menambah itu akan terlihat dalam proses antar bank, nasabah dengan bank, semua instrumennya ada, ukurannya ada,” kata dia.

Salah satu fokus Pemerintah saat ini menurutnya adalah mengatasi perlambatan dengan berbagai stimulus dan mendorong penyerapan anggaran.

Apriyani

Recent Posts

Adu Laba Bank Digital per September 2024, Siapa Juaranya?

Jakarta - Sejumlah bank digital di Indonesia telah merilis laporan keuangan pada kuartal III 2024.… Read More

32 mins ago

Pajak Digital Sumbang Rp29,97 Triliun hingga Oktober 2024, Ini Rinciannya

Jakarta - Direktorat Jenderal Pajak (DJP) mencatat penermaan dari sektor usaha ekonomi digital hingga 31 Oktober 2024 mencapai… Read More

1 hour ago

Fungsi Intermediasi Bank Jasa Jakarta (Bank Saqu) Moncer di Triwulan III 2024

Jakarta - Kinerja fungsi intermediasi Bank Jasa Jakarta (Bank Saqu) menunjukkan hasil yang sangat baik… Read More

2 hours ago

Bertemu Sekjen PBB, Prabowo Tegaskan Komitmen RI Dukung Perdamaian Dunia

Jakarta - Presiden Prabowo Subianto menegaskan komitmen Indonesia untuk mendukung upaya PBB dalam mewujudkan perdamaian dan keadilan internasional. Termasuk… Read More

3 hours ago

OJK Catat Outstanding Paylater Perbankan Tembus Rp19,82 Triliun

Jakarta – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat outstanding paylater atau Buy Now Pay Later (BNPL) di perbankan… Read More

3 hours ago

Perkuat Inklusi Asuransi, AAUI Targetkan Rekrut 500 Ribu Tenaga Pemasar di 2025

Jakarta - Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) menargetkan jumlah agen asuransi umum mencapai 500 ribu… Read More

3 hours ago