Ilustrasi: Tantangan geopolitik/istimewa
Oleh Ryan Kiryanto, Ekonom Senior & Associate Faculty Lembaga Pengembangan Perbankan Indonesia
DENGAN pembentukan kembali tatanan dunia, menyusul munculnya risiko (geo) politik dan darurat iklim, kini risiko politik (political risks) kembali menjadi sorotan, dengan dampak ekonomi yang tak terhindarkan pada perdagangan dan bisnis dunia. Lantas, bagaimana pelaku bisnis mampu melindungi diri mereka secara efektif?
Sementara itu, siklus pemilihan umum (pemilu) untuk presiden dan/atau perdana menteri pada tahun ini – di negara maju, negara berkembang, dan negara berpendapatan rendah – tampak lebih nyata pada risiko yang terpantau lebih ketat ini, yakni risiko politik.
Poin Penting Permata Bank mulai mengkaji pengembangan produk BNPL/paylater, seiring kebijakan terbaru regulator, namun belum… Read More
Poin Penting Purbaya menilai lambatnya penyerapan anggaran K/L dan Pemda merupakan masalah klasik yang terjadi… Read More
Poin Penting Pembiayaan Solusi Emas Hijrah Bank Muamalat melonjak 33 kali lipat pada 2025, mencapai… Read More
Poin Penting IHSG ditutup menguat 0,94 persen ke level 9.032,58 dan sempat menyentuh All Time… Read More
Poin Penting Menkeu Purbaya temukan 40 perusahaan baja asal China dan Indonesia yang diduga mengemplang… Read More
Poin Penting Permata Bank menargetkan pertumbuhan transaksi kartu kredit 20% lewat Travel Fair 2026 bersama… Read More