News Update

Melantai di Bursa, Saham Bintraco Sempat Negatif

Jakarta–PT Industri dan Perdagangan Bintraco Dhaarma Tbk (CARS) resmi mencatatkan perdagangan perdana sahamnya di Bursa Efek. Pada perdagangan awal, CARS sempat memasuki zona merah ke level 1.740 atau melemah 0,55 persen di saat IHSG melaju ke posisi 5.672 atau menguat 0,33 persen dari penutupan kemarin.

Namun, saat pembukaan perdagangan Sesi I hari ini, harga CARS sempat menyentuh level 1.850 atau menguat 5,71 persen. Setelah itu langsung anjlok ke posisi 1.790 hingga akhirnya melemah 0,55 persen ke level 1.740. Akan tetapi berangsur-angsur stabil di harga awal CARS senilai Rp1.750.

“Harga saham IPO sebesar Rp1.750 diharapkan akan mendapatkan respons yang positif dari investor pada hari pertama perdagangan,” ujar Direktur Utama Bintraco, Sebastianus Harno Budi di Gedung Bursa Efek Indonesa (BEI) Jakarta, Senin, 10 April 2017.

Dia mengatakan, jumlah saham Bintraco yang dilepas ke publik melalui penawaran umum perdana saham (IPO) sebanyak 150 juta saham baru atau sebanyak 10 persen dari modal ditempatkan dan disetorkan penuh setelah penawaran umum. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Diam-diam Ada Direksi Bank Mandiri Serok 155 Ribu Saham BMRI di Awal 2026

Poin Penting Direktur Operasional Bank Mandiri, Timothy Utama, membeli 155 ribu saham BMRI senilai Rp744… Read More

5 hours ago

Astra Mau Buyback Saham Lagi, Siapkan Dana Rp2 Triliun

Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More

5 hours ago

OJK Beberkan 8 Pelanggaran Dana Syariah Indonesia, Apa Saja?

Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More

6 hours ago

Meluruskan Penegakan Hukum Tipikor di Sektor Perbankan yang Sering “Bengkok”

Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More

10 hours ago

Prospek Saham 2026 Positif, Mirae Asset Proyeksikan IHSG 10.500

Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More

19 hours ago

Pembiayaan Emas Bank Muamalat melonjak 33 kali lipat

PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More

19 hours ago