Ilustrasi: Pergerakan harga saham. (Foto: Istimewa)
Jakarta – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan Kamis, 26 Juni 2025, ditutup melesat ke posisi 6.897,40 atau menguat 0,96 persen dari pembukaan di level 6.832,14.
Lebih lanjut, seluruh indeks dalam negeri turut menunjukkan penguatan. IDX30 naik 1,40 persen ke posisi 397,38, indeks Sri-Kehati menguat 0,81 persen ke level 351,46, LQ45 meningkat 1,36 persen ke level 770,58, dan JII naik 1,20 persen ke level 485,28.
Baca juga: IHSG Sepekan Lesu, Kapitalisasi Pasar BEI Turun Jadi Rp12.098 Triliun
Lalu, salah satu indeks lainnya, yakni indeks INFOBANK15 yang mengukur kinerja harga dari 15 saham perbankan dengan faktor fundamental kuat dan likuiditas tinggi ikut mengalami peningkatan 1,43 persen ke posisi 1.032,75.
Berdasarkan data tersebut, hampir seluruh saham bank yang tergabung dalam indeks INFOBANK15 mengalami penguatan. Rinciannya adalah sebagai berikut:
Baca juga: IHSG Sepekan Melemah ke Level 6.897, Ini 5 Saham Pemicunya
Sementara itu, dua saham lainnya mengalami pelemahan, yaitu:
Editor: Yulian Saputra
Poin Penting Dirut BTN Nixon LP Napitupulu dinobatkan sebagai Bankers of The Year 2025 oleh… Read More
Poin Penting Spin off UUS menjadi BUS merupakan kewajiban sesuai POJK No. 12/2023 bagi UUS… Read More
Poin Penting Peningkatan belanja pemerintah, khususnya untuk program prioritas seperti Makan Bergizi Gratis (MBG), dinilai… Read More
Poin Penting Dalam 24 jam terakhir, BTC naik 0,70 persen ke level USD91.280 dengan dominasi… Read More
Poin Penting Pemerintah menarik utang Rp736,3 triliun hingga Desember 2025, setara 94,9 persen dari target… Read More
Poin Penting IHSG ditutup melemah 0,58% ke level 8.884, dipicu aksi ambil untung setelah menyentuh… Read More