Maybank Bali Marathon 2018 Diikuti Lebih Dari 10.000 Peserta
Presiden Direktur PT Bank Maybank Indonesia Tbk (Maybank Indonesia) Taswin Zakaria (tengah) bersama Project Director Maybank Bali Marathon (MBM) Eri Budiono, (kiri) dan Sekjen PB PASI Tigor Tanjung (kanan) mengumumkan persiapan final lomba lari internasional Maybank Bali Marathon (MBM) 2018 di kantor pusat Maybank Indonesia (28/8). MBM 2018 diikuti lebih dari 10.000 peserta, di mana sekitar 2.724 peserta merupakan peserta kategori full marathon (FM-42,195 km), dengan 207 peserta merupakan peserta luar negeri, sementara peserta half marathon (HM-21,0975 km) sekitar 4.912 peserta diantaranya 384 peserta berasal luar negeri, dan selebihnya adalah peserta 10K dengan lebih dari 273 peserta merupakan peserta luar negeri. Jumlah peserta meningkat 12.9% dibandingkan tahun sebelumnya sebanyak 9.367 peserta. (*)
Baca juga: Maybank Kembali Gelar Tiger Cubs Daycare
Poin Penting Pembiayaan UMKM BSI tembus Rp51,78 triliun hingga November 2025, dengan Rasio Pembiayaan Inklusif… Read More
Poin Penting Direktur Operasional Bank Mandiri, Timothy Utama, membeli 155 ribu saham BMRI senilai Rp744… Read More
Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More
Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More
Poin Penting OCBC Sekuritas bermitra dengan Makmur untuk menghadirkan fitur investasi saham di platform Makmur… Read More
Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More