Snapshot

Mandiri Gandeng Lombard Odier

Direktur Bisnis Kecil dan Jaringan Bank Mandiri Hery Gunardi (kanan) serta Limited Partner dan CEO of Asia Pacific Lombard Odier Vincent Magnenat tengah berbincang usai konferensi pers tentang Konferensi Pers di Jakarta, Senin (16/4). Bank Mandiri menggandeng Lombard Odier untuk mengembangkan layanan untuk meningkatkan bisnis Private Wealth baik di dalam negeri maupun di Asia Tenggara. Dari kerjasama ini, Mandiri akan menawarkan layanan private wealth kelas atas secara meyeluruh, meliputi advisory investasi global, layanan family services, yang mencakup perencanaan suksesi antar generasi, advisory perpajakan, dll. (*)

Baca juga: Tingkatkan Layanan Private Wealth, Bank Mandiri Gandeng Lombard Odier

Dwitya Putra

Recent Posts

OJK Catat 24 Pindar Punya Kredit Macet (TWP90) di Atas 5 Persen

Poin Penting OJK mencatat 24 penyelenggara pindar memiliki TWP90 di atas 5 persen per November… Read More

7 mins ago

BI: Penjualan Eceran Diperkirakan Tetap Tumbuh pada Desember 2025

Poin Penting IPR Desember 2025 diperkirakan tumbuh 4,4% (yoy), ditopang konsumsi Natal dan Tahun Baru.… Read More

11 mins ago

Kebijakan Fiskal Ugal-Ugalan, Apa Tidak Dipikirkan Dampaknya?

Oleh Rahma Gafmi, Guru Besar Universitas Airlangga TEPAT 8 Januari 2026 akhirnya pemerintah melakukan konferensi… Read More

2 hours ago

OJK Setujui Pencabutan Izin Usaha Pindar Milik Astra

Poin Penting OJK menyetujui pencabutan izin usaha pindar Maucash milik Astra secara sukarela, mengakhiri operasional… Read More

2 hours ago

OJK Resmi Bentuk Direktorat Pengawasan Perbankan Digital

Poin Penting OJK membentuk Direktorat Pengawasan Perbankan Digital yang efektif sejak 1 Januari 2026 untuk… Read More

3 hours ago

Infobank Perbaiki Perhitungan LAR, Rasio Bank BCA Syariah Turun Jadi 5,53 Persen

Poin Penting Infobank melalui birI memperbaiki perhitungan Loan at Risk (LAR) agar sesuai dengan ketentuan… Read More

3 hours ago