Jakarta–Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat lima negara yang masih bertengger menjadi penyumbang investasi terbesar ke Indonesia, yakni Singapura, Jepang, Republik Rakyat China (China), Amerika Serikat, dan Korea Selatan.
“Hingga saat ini negara yang telah menginvestasikan dananya masih sama seperti tahun lalu, yaitu lima negara. Yakni Singapura, Jepang, Republik Rakyat Thiongkok(China), Amerika Serikat, dan Korea Selatan,” jelas Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Thomas Lembong di kantor BKPM, Jakarta, Rabu, 26 April 2017.
Baca juga: Realisasi Investasi Triwulan I-2017 Tumbuh 13,2%
Thomas menjelaskan, saat ini tren insvestasi dari China memang sedang meningkat di seluruh dunia, mengingat China merupakan negara dengan ekonomi terbesar di Asia.
“Investasi yang paling meningkat ialah tren investasi dari Tiongkok. Saya kira ini wajar karena Tiongkok ini sudah menjadi ekonomi nomor 1 di Asia dan nomor 2 di dunia. Sudah terlihat di negara tetangga. Trennya sangat jelas investasi Tiongkok akan meningkat terus.” ujar Thomas. (Bersambung ke halaman berikutnya)
Page: 1 2
Jakarta - Penyelenggara inovasi teknologi sektor keuangan (ITSK) harus melewati regulatory sandbox milik Otoritas Jasa… Read More
Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebut bersedia mendukung target pertumbuhan ekonomi 8 persen Presiden… Read More
Jakarta - Saat ini, secara rata-rata masa tunggu untuk melaksanakan ibadah haji di Indonesia bisa… Read More
Labuan Bajo - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan bahwa, akan menerbitkan Peraturan OJK (POJK) terbaru… Read More
Jakarta - PT Trisula Textile Industries Tbk (BELL), emiten penyedia kain, seragam, dan fashion berhasil… Read More
Jakarta – Guna meningkatkan literasi keuangan para pekerja migran Indonesia (PMI), Asosiasi Fintech Indonesia (AFPI)… Read More