Snapshot

Libur Nataru, Bank BTN Tetap Layani Nasabah

Seorang nasabah sedang dilayani oleh teller Bank BTN saat bertransaksi di Kantor Cabang Bank BTN Harmoni, Jakarta, Kamis 21 Desember 2023. Selama libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024 dari tanggal 23 Desember 2023 -1 Januari 2024, sebagian outlet Bank BTN tetap beroperasi secara terbatas untuk melayani transaksi seperti setoran dan penarikan.
Teller tengah menghitung uang yang disiapkan untuk layanan libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024 dari tanggal 23 Desember 2023 -1 Januari 2024.

Selama libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024 dari tanggal 23 Desember 2023 -1 Januari 2024, sebagian outlet Bank BTN tetap beroperasi secara terbatas untuk melayani transaksi seperti setoran dan penarikan, setoran angsuran KPR, pembukaan rekening, penerbitan/penggantian kartu ATM dan optimalisasi kredit. Rincian lokasi outlet Bank BTN yang beroperasi selama libur Nataru dapat diakses di website dan media sosial resmi Bank BTN. Nasabah dihimbau untuk bertransaksi melalau aplikasi BTN Mobile dan ATM Bank BTN/ATM Link.

M Zulfikar

Recent Posts

Peluncuran Reksa Dana Indeks ESGQ45 IDX KEHATI

Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More

56 mins ago

Pacu Bisnis, Bank Mandiri Bidik Transaksi di Ajang GATF 2024

Pengunjung melintas didepan layar yang ada dalam ajang gelaran Garuda Indonesia Travel Festival (GATF) 2024… Read More

1 hour ago

Eastspring Investments Gandeng DBS Indonesia Terbitkan Reksa Dana Berbasis ESG

Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More

3 hours ago

Transaksi Kartu ATM Makin Menyusut, Masyarakat Lebih Pilih QRIS

Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatat perubahan tren transaksi pembayaran pada Oktober 2024. Penggunaan kartu ATM/Debit menyusut sebesar 11,4… Read More

3 hours ago

BTN Raih Sertifikat Predikat Platinum Green Building

Suasana saat penyerahan sertifikat Predikat Platinum Green Building dari Green Building Council Indonesia (GBCI) Jakarta.… Read More

3 hours ago

BI Catat DPK Tumbuh 6 Persen per Oktober 2024, Ditopang Korporasi

Jakarta – Bank Indonesia (BI) melaporkan penghimpunan Dana Pihak Ketiga (DPK) pada Oktober 2024 mencapai Rp8.460,6 triliun,… Read More

3 hours ago