Snapshot

Layanan Penukaran Riyal

Pegawai Mandiri Syariah tengah melayani calon jamaah haji asal Depok yang menukarkan riyal untuk kebutuhan di Tanah Suci di Embarkasi Bekasi, Jawa Barat, Selasa 9 Juli 2019. Untuk memudahkan calon jamaah, Mandiri Syariah membuka konter penukaran SAR di embarkasi haji di Indonesia. Penukaran riyal diberikan dalam bentuk paket denominasi besar dan kecil yang akan memudahkan jamaah langsung memenuhi kebutuhan sehari-hari.  Sampai dengan awal Juli 2019, volume transaksi penukaran riyal Mandiri Syariah telah melampaui 95 juta riyal atau meningkat 58% dari Juli 2018 yang mencapai 60 juta riyal.

erman subekti

Recent Posts

KPEI Catat Transaksi CCP PUVA Capai USD168 Juta per Akhir Oktober 2024

Jakarta - PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI) sebagai Central Counterparty Pasar Uang dan Valuta… Read More

4 hours ago

Analis Rekomendasikan Buy Saham BBNI, Ini Alasannya!

Jakarta - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI melalui aplikasi wondr by BNI… Read More

5 hours ago

OJK: Peringkat Corporate Governance RI Masih di Bawah Vietnam

Jakarta - Meski masuk jajaran negara G-20 atau negara dengan ekonomi terbesar, Indonesia rupanya masih… Read More

5 hours ago

Gapensi Tolak Keras PPN 12 Persen: Bisa Perlambat Proyek Pemerintah

Jakarta – Gabungan Pelaksana Konstruksi Nasional Indonesia (Gapensi) menolak rencana pemerintah menaikkan PPN (Pajak Pertambahan Nilai) menjadi… Read More

5 hours ago

IHSG Ditutup Meningkat 1,65 Persen, 299 Saham Hijau

Jakarta - Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada hari ini, Senin, 25 November 2024, ditutup… Read More

5 hours ago

Dari Generasi ke Generasi, Komitmen Universal BPR untuk Tumbuh Berkelanjutan

Jakarta - Universal BPR adalah contoh nyata bagaimana bisnis keluarga dapat berkembang dan beradaptasi dengan… Read More

5 hours ago