News Update

Kuartal I-2017, Laba Bank Jatim Tumbuh 8,68%

Dari sisi pendanaan pada triwulan satu 2017 ini, Dana Pihak Ketiga (DPK) perseroan masih didominasi tabungan dengan mencatatkan pertumbuhan 10,90 persen yaitu sebesar Rp12,19 triliun. Pertumbuhan tabungan yang signifikan tersebut menunjukkan keberhasilan Bank Jatim dalam mengelola dana murah.

Menurut Rudie, keberhasilan tersebut memperkuat rasio dana murah atau CASA menjadi 74,72 persen. “Kepercayaan nasabah Bank Jatim yang meningkat menjadi salah satu faktor pertumbuhan tabungan di triwulan satu,” jelasnya.

Untuk Rasio keuangan Bank Jatim posisi Maret 2017 sendiri lebih baik dibandingkan periode tahun sebelumnya, antara lain, Net Interest Margin (NIM) sebesar 7,18 persen dari sebelumnya 6,83 persen, Return On Asset (ROA) 3,80 persen menjadi 3,96. Sementara Beban operasional dibanding Pendapatan Operasional (BOPO) turun dari 65,32 persen menjadi 62,62%. (*)

 

 

Editor: Paulus Yoga

Page: 1 2

AddThis Website Tools
Dwitya Putra

Recent Posts

Pemerintah Siapkan 27 Ribu Koperasi Baru untuk Desa yang Belum Terjangkau

Jakarta – Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi mengungkapkan, pemerintah akan membentuk koperasi baru di… Read More

1 hour ago

2 Hari Pelaksanaan UTBK: Panitia Catat ada 14 Kasus Kecurangan

Jakarta - Panitia Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2025 mencatat setidaknya terdapat sebanyak 14… Read More

2 hours ago

Pemprov DKI: Pendaftaran Seleksi Damkar dan PPSU Dibuka Secara Online, Cek Sekarang!

Jakarta - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta telah membuka pendaftaran seleksi petugas penyedia jasa lainnya… Read More

3 hours ago

CORE Setuju Batas MBR Naik ke Rp14 juta Sejalan dengan Program 3 Juta Rumah!

Jakarta – Direktur Eksekutif Center of Reform on Economics (CORE) Indonesia, Mohammad Faisal menyatakan naiknya… Read More

3 hours ago

Bank DKI Cetak Laba Rp215,34 Miliar di Maret 2025, Tumbuh 14,86 Persen

Jakarta - Bank DKI mencatatkan kinerja laba yang positif pada kuartal I-2025. Laba bersih yang… Read More

3 hours ago

IHSG Sesi I Ditutup Hijau ke Level 6.664

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I kembali ditutup meningkat ke… Read More

4 hours ago